Pelindung Rem Cakram Nmax
Pelindung Rem Cakram Nmax. Jakarta - Mau bikin cakep sekaligus melindungi bodi Yamaha NMAX dari benturan? Coba deh pasang body protector Yamaha NMAX berlabel Iejimo ini.
“Ini aksesori baru banget, fungsinya untuk bikin tampilan lebih bagus karena banyak motif dan warna (gbr.1), sekaligus melindungi biar enggak baret,” promo Juffry Willar, yang memasarkannya. Body protector Iejimo ini berbahan karet, jadi lentur dan agak tebal, makanya bisa melindungi dari benturan dan mencegah baret.
“Bahan karetnya seperti yang dipakai pelindung pintu mobil, produsennya sama,” terang Juffry yang punya HS Speed Shop di Jl. Termasuk ada juga pelindung untuk tabung rem dan tutup tangki. Ternyata mudah banget, karena sudah dilengkapi dengan double tape 3M, “Jadi pemasangan plug and play, lepas double tape-nya (gbr.5) lalu cukup direkatkan dan tekan biar kuat.
Sebelumnya jangan lupa bersihkan permukaan bodi yang mau dipasangi,” lanjut pria ramah ini.
Pelindung Bodi Anti Tabrakan Yamaha NMAX Ada di Pasaran, Berminat?
GridOto.com - Sekuter matik (skutik) bongsor semakin banyak peminatnya di Indonesia, bahkan menjadi ajang persaingan antara produsen satu dan yang lain. Aksesoris Yamaha NMAX yang sedang beredar di pasaran kali ini adalah pelindung bodi, yang melindungi bodi kendaraan di saat motor terjatuh. (Baca Juga: Yamaha NMAX Jadi Incaran Maling, Bodong Saja Masih Ada yang Minat). Terus bagaimana caranya supaya mengurangi efek ke bodi Yamaha NMAX yang brother pakai saat tabrakan. Ide biker Yamaha NMAX di Filipina boleh ditiru buat kalian nih sob yang memiliki prinsip komponen pelindung tabrakan sehingga mengurangi impact. (Baca Juga: Honda Vario Tampil Dengan Warna Baru, Lebih Mahal Dari Yamaha NMAX).