Pasang Remot Motor Nmax
Pasang Remot Motor Nmax. Pameran industri sepeda motor di Tanah Air, yakni Indonesia Motorcycle Show (IMOS) 2022 siap digelar awal bulan November nanti. Sederet pabrikan motor pun menyiapkan andalan barunya. Namun tidak hanya produk baru, sejumlah kejutan pun disiapkan oleh para produsen motor. Salah satunya Yamaha Indonesia yang bakal memboyong motor listrik mereka, Yamaha E01 ke IMOS 2022. Eits, tapi produk yang debut di IIMS 2022 lalu ini hadir.
Kecewa NMAX 2018 Belum Ada Keyless ? Pasang Sendiri Aja Sob, Nih Biayanya
GridOto.com - Ketika Yamaha NMAX versi 2018 diluncurkan belum lama ini, banyak yang menyayangkan absennya fitur keyless. Padahal di jajaran maxi scooter Yamaha seperti Aerox 155 dan XMAX 250 sudah memiliki fitur canggih tersebut. Tapi tenang aja bro, bagi kamu yang ingin pasang keyless di Yamaha NMAX juga bisa kok. Tinggal 'seret' motor ke bengkel Pak Wiet Custom (PWC) yang berada di bilangan Ciledug, Tangerang. Asyiknya, pemasangan keyless di NMAX ini sudah termasuk alarm DSS Smartkey, yang punya fitur anti begal.
Pasang Keyless di Yamaha NMAX, Anti Begal, Buka Jok Pakai Central Lock
Otomotifnet.com - Yamaha NMAX lama bisa pakai keyless, selain tampil modern, juga anti begal! Pemakaian sistem keyless kini semakin marak, mulai dari Suzuki GSX-R150, Yamaha Aerox 155 tipe S, Yamaha XMAX dan Honda SH150i.
Enaknya keyless ini pengguna motor tidak perlu lagi kunci kontak untuk menyalakan motor sehingga memudahkan pengendara dan terlihat lebih modern. Pengendara hanya perlu mengantongi remote sensor lalu putar tombol. Baca Juga: Body Kit All New NMAX, Tak Lagi Membulat, Garis Body Jadi Tajam.
Yang biasa mengerjakan Yamaha NMAX lama pakai keyless adalah Pak Wiet Custom. “Kalau senang warna silver bisa pakai kontak Yamaha Aerox 155 tipe S, kalau suka warna hitam bisa pakai Yamaha XMAX nih, tapi tombol buka jok tidak bisa dipasang di NMAX karena tidak muat, ” buka Pak Wiet. Oleh Pak Wiet, sistem keyless ini digabungkan juga dengan DSS Smart Key yang bertugas sebagai pengaman motor, tentu saja selain canggih motor sekaligus menjadi aman dan anti begal.
Yang sudah memasangnya adalah Rhomy Halim, “Untuk menghidupkan motor cukup kantongi remote sensor DSS, lalu tekan tombol starter sekali maka kelistrikan motor akan hidup,".
Cara pasang alarm motor remote pada Yamaha Nmax
Silahkan simak Cara pasang alarm motor pada Yamaha Nmax jika menggunakan alarm motor merk Bht, Agiva, Vinyx, Panastar, Mp two way, CR7, Scarlet, dan yang sejenisnya. Untuk Cara pasang alarm motor pada Yamaha Nmax ini jika anda mengetahui letak kabel pulser maka kita tidak perlu menggunakan relay untuk system kill engine nya, dan cara mematikan mesin menggunakan remote alarm bisa langsung di hubungkan ke kabel pulser tersebut. Tetapi penggunaan relay nya di gunakan untuk keperluan system starternya. Ada pula sebagian orang yang cara pasang alarm motornya pada Yamaha Nmax ini yang menggunakan tambahan relay dan biasanya system kill engine di ambil dari socket standar samping. Dan kenapa perlu atau tidaknya relay tambahan baca penjelasannya di sini Walaupun beda merk alarm, rata2 alarm model remote memiliki jumlah 8 (delapan) kabel pokok dan warna yang sama pada socket utama modul alarmnya, bedanya biasanya hanya pada kabel B+/ACC nya yaitu kalau tidak orange ya coklat.Untukini jika anda mengetahui letak kabel pulser maka kita tidak perlu menggunakan relay untuk system kill engine nya, dan cara mematikan mesin menggunakan remote alarm bisa langsung di hubungkan ke kabel pulser tersebut.Tetapi penggunaan relay nya di gunakan untuk keperluan system starternya.Ada pula sebagian orang yang cara pasang alarm motornya pada Yamaha Nmax ini yang menggunakan tambahan relay dan biasanya system kill engine di ambil dari socket standar samping.Dan kenapa perlu atau tidaknya relay tambahan baca penjelasannya. Siapkan alat secukupnya dan ikuti langkah2 pengerjaan cara pasang alarm motor seperti di artikel saya sebelumnya Nah seperti apa cara pasang alarm motornya:Siapkan alat secukupnya dan ikuti langkah2 pengerjaan cara pasang alarm motor seperti di artikel saya sebelumnya di sini.
Ingat, pada saat berlangsungnya instalasi pemasangan alarm motor sebaiknya kabel aki di lepas dulu, agar tidak ada kemungkinan terjadinya korslet/hubungan singkat.Posisi penempatan.
All New Yamaha NMAX Standard Pasang Keyless, Lebih Aman dan Anti Begal
Otomotifnet.com - All New Yamaha NMAX 155 memiliki dua varian, yaitu versi Standard (Std) dan Connected/ABS. Selain beda di fitur ABS sesuai namanya, masih banyak lagi perbedaan di antara kedua varian, salah satunya fitur smart key atau keyless.
Pada varian Standard belum pakai, masih menggunakan kontak biasa kendati sudah berpengaman magnet. Tapi pengguna All New NMAX Standard tak perlu khawatir, jika ingin merasakan fitur keyless bisa sambangi Ihsan Motoshop.
(Baca Juga: Yamaha FreeGo & Aerox 155 Kena Recall, Ini Komponen yang Diganti). Ihsan menyediakan jasa mengubah kunci kontak biasa menjadi keyless. Namun, komponen SCU (Smart Control Unit) tidak menggunakan milik Aerox 155 atau XMAX, tapi diganti DSS Smart Key. “Bisa aja pakai SCU Aerox atau XMAX, tapi harus ubah soket. "Fiturnya juga lumayan seperti antibegal yang bikin motor mati saat dirampas, yang penting remot tetap dipegang, ada alarm juga,” jelas Ihsan.
Cara pasang alarm motor remote pada Yamaha All New Nmax 2020
Cara pasang alarm motor remote pada Yamaha All New Nmax 2020. Walaupun beda merk alarm, rata2 alarm model remote memiliki jumlah 8 (delapan) kabel pokok dan warna yang sama pada socket utama modul alarmnya, bedanya biasanya hanya pada kabel B+/ACC nya yaitu kalau tidak orange ya coklat. cara pasang alarm motor pada Yamaha All New Nmax 155cc.
Untukini jika anda mengetahui letak kabel pulser maka kita tidak perlu menggunakan relay untuk system kill engine nya, dan cara mematikan mesin menggunakan remote alarm bisa langsung di hubungkan ke kabel pulser tersebut.Ada pula sebagian orang yang cara pasang alarm motornya pada All New Nmax 2020 ini yang menggunakan tambahan relay dan biasanya system kill engine di ambil dari socket standar samping.Dan kenapa perlu atau tidaknya relay tambahan baca penjelasannya di sini Nah seperti apa cara pasang alarm motornya:Siapkan alat secukupnya dan ikuti langkah2 pengerjaan cara pasang alarm motor seperti di artikel saya sebelumnya di sini Ingat, pada saat berlangsungnya instalasi pemasangan alarm motor sebaiknya kabel aki di lepas dulu, agar tidak ada kemungkinan terjadinya korslet/hubungan singkat.Posisi penempatanKonsep dasar danini berdasar pada diagram bawaan alarm motor dan penyesuaian system kelistrikan motor itu sendiri dan sebisa mungkin tidak ada rubah jalur dan atau potong2 kabel original bawaan motor.Untuk mengetahui cara penyambungan kabel-kabel alarmnya maupun warna kabel beserta posisi kabel pada motorsilahkan klik caranya di sini Bagi yang ingin mendapatkan semua paket tutorial cara pasang alarm motor untuk semua type sepeda motor silahkan simak caranya di sini Terima kasih.
Tips Pasang Keyless di Yamaha NMAX Hanya 3 Jam, NMAX Jadi Modern
Enaknya keyless ini pengguna motor tidak perlu lagi kunci kontak untuk menyalakan motor sehingga memudahkan pengendara dan terlihat lebih modern, pengendara hanya perlu mengantongi remote sensor lalu putar tombol. Dan ternyata kalau ada yang mau pasang keyless di Yamaha NMAX? Yang sudah mengerjakannya adalah Pak Wiet Custom, setelah sebelumnya sukses memasang keyless di skutik Honda kini mulai lagi dengan Yamaha NMAX.
No credit No caption Bisa pakai punya XMAX, tapi tombol pembuka jok harus dipapas. Oleh Pak Wiet, sistem keyless ini digabungkan juga dengan DSS Smart Key yang bertugas sebagai pengaman motor, tentu saja selain canggih motor sekaligus menjadi aman dan anti begal. Untuk mematikan kelistrikan dengan menekan tombol starter sebanyak 5 kali,” sebutnya. Remote sensor DSS punya jangkauan 5 meter, jadi selama di luar jangkauan ini kunci setang tidak akan bisa terbuka dan kelistrikan motor tidak akan menyala.
Untuk membuka kunci setang sama seperti Aerox 155 atau XMAX dengan menekan knob kontak lalu putar.
Mau Pasang Keyless Di Yamaha NMAX? Bisa kok. Begini Caranya...
Oleh Pak Wiet, sistem keyless ini digabungkan juga dengan DSS Smart Key yang bertugas sebagai pengaman motor. (Baca juga: Mengenang Marco Simoncelli: Helm Terlepas, 'Super Sic' Meninggal di Aspal Sirkuit Sepang Malaysia). (Baca juga: Selebrasi Johann Zarco Merayakan Hasil di Balap MotoGP Australia, Bikin Flag Marshal Melongo). Untuk membuka kunci setang sama seperti Aerox 155 atau XMAX dengan menekan knob kontak lalu putar. Secara bawaan NMAX membuka jok melalui kunci kontak, kini diubah menjadi elektrik juga. Diubah menggunakan central lock mobil, untuk membuka jok harus dalam posisi kelistrikan menyala atau spidometer on.
Tapi gak perlu khawatir karena untuk buka jok ini bisa diubah sesuai dengan keinginan pemilik motor. Untuk yang ingin memasang keyless di NMAX ini bisa siapkan dana Rp 3,8 juta paket lengkap berisi kontak, DSS Smart Key, pembuka jok elektrik, dan jasa,.
Alarm SPY 5000M Dilengkapi Remot LCD Untuk Yamaha NMAX
Jakarta - Alarm SPY 5000M ini harganya Rp 1,7 juta free jasa pemasangan, yang sudah menjualnya adalah bro Honzu Yaka. Hmmm.. mahal ya?
Eittss, tunggu dulu, kita lihat fiturnya. Remote-nya punya layar LCD. Selain ada tampilan jam dan sinyal, remote juga bisa bergetar saat alarm berteriak.
Alarmnya memiliki sensor gerak, jika ada yang mendekati dan menggoyang motor, maka remote akan memberi peringatan, fitur ini bisa juga dinonaktifkan jika dirasa mengganggu. Ada juga mode silent, jika motor hanya disenggol, alarm tidak akan bunyi, tapi jika ada yang mencoba menjebol kunci kontak, alarm akan berbunyi dan remote akan ikut berbunyi dan bergetar.
“Fitur antibegal juga tersedia, saat motor jalan kita bisa mematikan motor tanpa bisa dihidupkan lagi meskipun kunci kontak masih ada di motor. Asyiknya kita juga bisa starter motor melalui remote, jadi tanpa kunci kontak pun motor bisa hidup,” jelasnya. Alarm SPY 5000M Dilengkapi Remot LCD Untuk Yamaha NMAX.