Nmax Rcb Shock
Nmax Rcb Shock. Otomotifnet.com - Yamaha NMAX tersedia berbagai sokbreker aftermarket dengan varian harga berbeda-beda. Salah satu merek aftermarket yang menyediakan sokbreker buat NMAX yakni Racing Boy (RCB). Dengan tinggi asli sokbreker NMAX 330 mm, kira-kira RCB tipe apa yang cocok?
"Untuk sok belakang NMAX merk RCB, pilihan para bikers biasanya jatuh ke tipe VS dan VD," ujar Trisno, owner Digioto di Kebon Jeruk, Jakarta Barat, (7/9/20). Baca Juga: Racing Boy (RCB) Luncurkan Shock Baru, Buat NMAX hingga Vario, Harga Mulai Rp 200 Ribuan.
Untuk fiturnya, tipe VS dilengkapi dengan setingan rebound dan preload. Sementara untuk tipe tertingginya yaitu VD, sudah dilengkapi setingan komplit mulai dari rebound, compression dan preload. Vedhit/GridOto.com Sok belakang Yamaha NMAX RCB VD full adjustable. Settingan ini bisa disesuaikan dari berat beban motor ketika berboncengan atau tidak.
Racing Boy (RCB) Luncurkan Shock Baru, Buat NMAX hingga Vario, Harga Mulai Rp 200 Ribuan
Otomotifnet.com - Tak hanya melaunching knalpot R9 Exhaust Falcon Series, PT Enwan Multi Partindo juga meluncurkan shock breker belakang terbaru merek Racing Boy (RCB). Untuk sok belakang Racing Boy (RCB) tipe terbaru ada beberapa pilihan, mulai dari tipe VS, VD, VE, MB-2 Monoshock, MB-2 Matic Doubel Shock dan A2.
Panji Nugraha Racing Boy (RCB) luncurkan shock breker belakang tipe baru. ”Untuk tiga tipe ini sudah dilengkapi tabung dan diberikan 1 set spring kit yang lebih empuk! Kemudian ada MB series, untuk tipe ini hanya dilengkapi tabung dan setingan preload saja. Untuk MB Series, ada beberapa pilihan, yaitu MB-2 double shock dan MB-2 monoshock. Panji Nugraha Ada black series dengan as shock berwarna emas, terlihat premium. Kemudian yang terakhir ada tipe A2 tanpa tabung dan hanya diberikan setingan preload saja.
RCB Luncurkan Sokbreker MB-2 dan A2 Pink Series Buat Yamaha NMAX, Mio dan Honda Vario
MOTOR Plus-online.com - Racing Boy (RCB) resmi meluncurkan sokbreker MB-2 dan A2 Pink Series buat Yamaha NMAX, Mio dan Honda Vario. Enwan Multi Partindo (N1), yang berada di Kompleks Pergudangan Bizpoint, Cikupa, Tangerang, Banten, beberapa waktu lalu. Disesuaikan dengan temanya yaitu ‘Edisi Khusus Princess’ tentunya saat launchingpun diundang pula para ladysbiker dari beberapa komunitas motor.
Diantaranya dari komunitas motor Honda scoopy club, Nmax Rider Jakarta, Jakarta Max owners, Aerox 155 Riders Club Indonesia, Ladies Bikers Indonesia, Girls independen on street, Honda PCX Club Indonesia, Nmax Rider Tangerang, Bekasi Max Owners. Sok RCB MB-2 Series memiliki tabung dengan springnya berwarna pink.
Sokbreker tersebut bisa dipasang di varian motor Yamaha NMAX, Yamaha Mio atau Mio 125, Suzuki Skydrive, juga Honda Vario 125. Sedang untuk A2 Series yang modelnya single sok, bisa juga dipasang di beberapa motor tadi kecuali Yamaha NMAX.
Baca Juga: Yamaha NMAX Modifikasi Full Spek, Tampilan Kontes Tenaga Badak. Meskipun tampilannya lebih feminim karena springnya berwarna pink, namun tidak menghilangkan kesan sporty.
"Yuk, tampil cantik dengan RCB Shock Absorber Pink Series, dengan tampilan warna pink yang unik dari RCB ini akan membuat motor kalian terlihat lebih cantik," kata Achib Putro, Head Marketing PT N1.
5 Pilihan Shock Belakang NMAX Terbaik, Versi Aftermarket
Seakan tak mau ketinggalan, perusahaan yang berasal dari Swedia ini langsung membuatkan shock belakang khusus untuk motor Yamaha NMAX. Produsen aksesoris dan parts racing asal Indonesia juga tak mau ketinggalan, hadir dengan nama KTC Extreme. Shockbreaker buatan KTC ini tak bisa dipandang sebelah mata, karena ketiga fitur tadi memang mampu meningkatkan performa berkendara. Seakan tak mau kehilangan moment, Racing Boy (RCB) yang berasal dari negara Malaysia ini juga membuat pilihan sok yamaha nmax kian beragam.
“RCB model tabung ini sudah kita bekali dengan 2 setingan, yakni Preload dan rebound adjuster yang bisa menyesuaikan kebutuhan si rider,” ungkap Rio Tan dari PT. Setelah mengetahui seluruh pembahasan di atas, shock belakang Nmax terbaik apa yang tertarik untuk kamu punya?
Hal ini menyebabkan ground clearance Nmax terbaru jadi pendek, sehingga potensi bodi bawah bersinggungan dengan aspal lebih tinggi ketika berkendara berboncengan. Meski demikian shock belakang Nmax terbaru punya keunggulan, khususnya yang melekat di varian ABS/Connected atau tertinggi. Sebelum melakukan pembelian shock aftermarket untuk modifikasi Nmax, ada baiknya kamu perhatikan dulu ukurannya.
RCB SHOCK ABSORBER VD SERIES : Peredam Spesial Yang Bikin All New Nmax Kamu Makin Nyaman
Varian VD Series ini punya beberapa fitur keunggulan, salah satu yang utama adalah rebound dan kompresi yang dapat disetel sesuai keinginan. Oleh RCB, sok dibuat dengan spek tinggi buat harian, yang mana bahan aluminium ditopang as piston ukuran 14mm. Bisa dipasang di All New Nmax terbaru.
Pastinya, sok ini juga kokoh dan nyaman buat dipasang di skutik macam All New Nmax, pasalnya tersedia satu set spring tambahan untuk pengendara yang ingin setelan lebih lembut (softer). Di pasaran, RCB Shock Absorber VD Series ini dijual harga eceran sekitar Rp 3,280 jutaan, dan tersedia dalam beberapa macam warna per seperti kuning, merah, hitam, abu-abu dan putih.
Selain VD Series, RCB Indonesia juga merilis beberapa varian sok lain, yang bisa jadi pilihan untuk All New Nmax seperti VE Series dan VS Series, dua sok ini sama-sama menggunakan size 305mm, dan dilengkapi satu spring tambahan dalam paket kemasan penjualannya. RCB VE Series Rp 2,540 jt.
RCB VD Series Rp 3,280 jt.
PASANG & SETTING!!! Shock RCB SB-2 Di Yamaha Nmax || sumpah empuk parahh - shock empuk yamaha nmax
Ojek online kini semakin menjamur Sepeda motor untuk ojek online kini banyak yang stylish Sepeda motor khususnya skuter matik atau skutik memang jadi pilihan banyak konsumen di Indonesia, lantaran tak hanya untuk pemakaian pribadi, tapi juga bisa dipakai usaha seperti ojek online atau ojol. Ya, jasa transportasi online ini kian banyak dipilih sebagai mata pencarian masyarakat, karena peminat yang menggunakan jasa tersebut juga cukup banyak. Bayangkan saja, hanya dengan smartphone konsumen duduk.
Herdi 22.11.2023 Baca Lebih.