Lampu Variasi Nmax Old
Lampu Variasi Nmax Old. Liputan6.com, Jakarta Bagi pemilik sepeda motor yang berniat untuk menggunakan variasi lampu HID atau LED sebaiknya jangan sembarangan. Dijelaskan Marcell, Chief Mechanic bengkel aksesoris dan modifikasi MotoTAG, sebaiknya lihat dulu sistem kelistrikan motor, apakah menggunakan AC atau DC.
"Lampu HID itu butuh listrik yang besar, jadi kalau masih sistem kelistrikan AC aki bakal cepat tekor. Sedangkan untuk motor injeksi atau produksi baru, sudah menggunakan sistem kelistrikan DC. "Bisa juga ganti sistem kelistrikan AC ke DC, dengan mengganti magnet, kiprok, dan sepul.
"Untuk mengubah sistem kelistrikan juga tidak boleh sembarangan, harus menggunakan part original.