Aki Untuk Nmax
Aki Untuk Nmax. GridOto.com - Aki bawaan Yamaha NMAX bisa diupgrade dengan kapasitas ampere (A) yang lebih besar. Contohnya, pasang lampu tambahan yang membuat beban kelistrikan semakin besar dan bisa membuat aki bawaan gampang tekor karena sudah tidak mampu lagi menanggung beban kelistrikan. Makanya, mengganti aki bawaan dengan yang memiliki kapasitas lebih besar bisa menjadi solusi buat masalah kalian.
Ini Cara Memanaskan Mesin Agar Aki Tidak Mudah Soak. Seperti diketahui, aki bawaan Yamaha NMAX punya kapasitas 6,5 ampere.
"Kalau mau upgrade dengan kapasitas yang lebih besar, bisa pakai yang 7 ampere," buka Fajarullah, Teknisi PT Kamajaya Tri Laksana, Distributor Resmi Yuasa Battery kepada GridOto. Aki bawaan Yamaha NMAX bikinan Yuasa sendiri diberi kode YTZ7V dengan kapasitas 6,5 ampere.
Spesifikasi dan Harga Aki Nmax Desember 2023
Yamaha Nmax, sebagai ikon di kelas skuter, memiliki baterai berkualitas tinggi. Aki original Nmax generasi lama menggunakan merek Yuasa YTZ7V dengan kapasitas ampere 7Ah dan kode part 2DP-H2100-30, sedangkan untuk aki Yamaha Nmax generasi terbaru, tahun 2020 dan seterusnya menggunakan merek Yuasa YTZ6V dengan kapasitas ampere 6Ah dan kode part BN1-H2100-00. Ada beberapa merek aki yang kompatibel dengan motor Nmax seperti GS (Astra), Motobatt, dan Go Battery. Berikut spesifikasi aki yang digunakan pada motor Yamaha Nmax adalah:. Pastikan membeli aki nmax dengan merek, kapasitas, dan spesifikasi yang benar sesuai rekomendasi Yamaha untuk mendapatkan kualitas terbaik dan performa mesin Nmax yang prima. Dirangkum dari platform toko online berikut adalah daftar harga aki kering Yuasa Nmax Terbaru Desember 2023 :.
Lepaskan baut terminal negatif (-) aki lama dengan menggunakan obeng atau kunci pas. Biasanya, terminal negatif dilepas terlebih dahulu untuk menghindari korsleting.
Aki Yamaha NMAX Lama dan Baru Beda, Rugi Kalau Sampai Salah Beli
Otomotifnet.com - Jangan sampai salah beli biar enggak rugi, aki Yamaha NMAX gen pertama dan terbaru berbeda. Selain aki OEM (genuine yang dijual di bengkel resmi), saat ini ada beberapa merk aki aftermarket buat Yamaha NMAX lama atau generasi pertama.
Salah satunya Motobatt yang menyediakan aki buat Yamaha NMAX. "Kalau Yamaha All New NMAX itu cocoknya pakai Motobatt tipe MTZ6S dengan kapasitas 6 Ah," ucap Enjayani selaku Senior Sales Motobatt Indonesia. "Namun kalau dipakai di Yamaha NMAX lama (generasi pertama), kurang cocok karena terlalu kecil," tambahnya saat ditemui beberapa waktu lalu (4/7/2023).
Oleh karena itu, pria yang dipanggil Jay ini menyarankan Yamaha NMAX lama atau generasi pertama pakai aki Motobatt yang kapasitasnya lebih besar. "Untuk Yamaha NMAX lama (generasi pertama) pakainya Motobatt MTZ7S," saran Jay. "Motobatt MTZ7S itu punya mempunyai kapasitas yang lebih besar yaitu 7 Ah," jelasnya saat ditemui di Jakarta Fair Kemayoran (JFK 2023) yang digelar di Jakarta International Expo (JIExpo) Kemayoran, Jakarta.
Rekomendasi Aki Motor Murah Yamaha NMAX Mei 2023, Harga Mulai Rp 275 Ribu
Bikers khususnya para pemilik Yamaha NMAX, jangan lupa untuk mengganti aki motor ya. Adapun aki motor bawaan Yamaha NMAX adalah Yuasa YTZ6V dengan harga sekitar Rp 320 ribu. Namun, ada beberapa merek selain dari yang dijual pabrikan bisa menjadi alternatif.
Seperti yang disampaikan pemilik Saudara Accu Spesialis Aki Mobil dan Motor, Ferry Santono. "(Aki motor) bawaan pabrik kalau untuk Yamaha NMAX itu dari Yuasa, tipenya YTZ6V," buka Ferry, Rabu (10/5/2023).
Menurut Ferry, ada beberapa merek yang bisa menjadi pilihan selain dari Yuasa. Baca Juga: Aki Motor yang Cocok Buat Yamaha Mio M3, Harga Mulai Rp 200 Ribuan Garansi Lumayan Lama.
"Buat DryPlus+ lumayan banyak yang cari, termasuk untuk Yamaha NMAX.
Tips Mengecek Kondisi Aki Melalui Speedometer Yamaha Nmax Baru
Tips Mengecek Kondisi Aki Melalui Speedometer Yamaha Nmax Baru Aplikasi Y-Connect untuk melihat kondisi baterai setiap saat dengan menggunakan smart phone pemiliknya. Suara.com - Baterai atau aki motor merupakan salah satu komponen penting pada sepeda motor yang berfungsi untuk menghasilkan arus listrik yang mengaktifkan komponen elektrikal pada sepeda motor. Daya listrik yang prima yang diperoleh dari baterai membuat pengguna motor perlu memperhatikan kondisinya. "Komponen baterai di motor fungsinya sangat penting, karenanya perlu melakukan pengecekan untuk mengetahui kondisinya.
Begitu pula dengan skutik Maxi Yamaha generasi terbaru agar kondisi baterai dicek juga sehingga kinerjanya tetap terjaga," ungkap Johannes BMS, Chief Yamaha DDS 3 (Jawa Tengah – DIY). Ilustrasi Maxi Yamaha, diambil dari acara CustoMAXI Yamaha. Potret dibuat jauh sebelum masa pandemi Covid-19 [Suara.co/Manuel Jeghesta Nainggolan].
Berikut tips mengecek kondisi baterai skutik Maxi Yamaha generasi terbaru:.
Subtitusi Aki Yamaha NMAX Pakai Milik Motor Lain, Ada Yang Sama?
kalau sudah muncul gejala perlu diganti, langsung ganti aki di motor matic Maxi Yamaha. Tidak lagi dilengkapi dengan kick starter untuk menyalakan mesin, kondisi aki yang prima sangat diperlukan. “Untuk Yamaha NMAX, Aerox 155, dan Lexi pakai aki yang sama dari pabrikan yaitu Yuasa tipe YTZ7V,” ujar Anditia Gunawan, Service Advisor Yamaha FSS Cempaka Putih kepada GridOto.com. Bagi kalian yang sedang dalam kondisi darurat dan perlu mengganti aki, ternyata tidak bisa substitusi punya motor lain. “Meskipun di pasaran tersedia banyak merek dan spek aki , tidak bisa substitusi. Sebab speknya memang beda sendiri,” tambah Narko, pemilik bengkel C&C Jaya Motor kepada GridOto.com di Jagakarsa, Jakarta Selatan.
Baca Juga : Jesika Amelia Joki Seksi Kecelakaan Saat Balap di Jalanan, Ladies Biker Ikut Berkomentar. Baca Juga : Ini Alasan Pertamina Bakal Sikat Habis Usaha Pertamini, Pedagang Ketar-ketir.
Berdasarkan pengecekan GridOto.com, tidak ada aki motor lain yang punya spek dan ukuran serupa. Oleh sebab itu pastikan kalian ganti aki bawaan dengan spek dan tipe serupa supaya aman buat kelistrikan motor.
GS Astra Siap Hadirkan Aki Khusus Yamaha NMax, Berapa Harganya?
Liputan6.com, Jakarta - Penjualan skuter matik (Skutik) maxi milik PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM), Yamaha NMax, terbilang cukup tinggi di pasar otomotif Tanah Air. Hal tersebut, ternyata juga membawa keuntungan sendiri bagi produsen aftermarket untuk menghadirkan komponen atau aksesori untuk motor yang dibanderol Rp 25,7 juta ini.
Salah satunya, GS Astra, yang siap untuk meluncurkan aki untuk Yamaha NMax, dan bakal diluncurkan akhir tahun ini atau awal tahun depan. "Untuk Yamaha NMax ini aki kering (free maintenance), dan kemungkinan besar diluncurkan akhir tahun atau awal tahun. Untuk harganya, standar untuk skutik, sekitar Rp 200 sampai Rp 300 ribu," jelas Rio Sanggau, Chief of Marketing PT Astra Otoparts Tbk, saat ditemui wartawan di kawasan Kelapa Gading, Jakarta Utara, belum lama ini.
Untuk waktu peluncurannya sendiri, pria ramah ini masih menutup rapat keran informasinya tersebut. Namun yang pasti, dengan status sebagai aki khusus Yamaha NMax, perangkat ini akan lebih menunjang performa skutik bongsor bermesin 155 cc tersebut. Untuk diketahui, Yamaha NMax menggunakan aki 12 V - 6,3 Ah yang disuplai Yuasa, dan GS Astra sendiri sudah menjual aki berukuran 12 V - 5 Ah tipe MF untuk original equipment manufacturer (OEM) skutik 150 cc Yamaha.
Saksikan Video Pilihan di Bawah Ini:.
Segini Harga Aki Motor Yamaha NMAX Terbaru yang Umurnya Bisa Sampai 5 Tahun, Awas Lupa Ganti
Kabar penting buat bikers, khususnya para pemilik Yamaha NMAX jangan sepelekan aki motor. Jangan sampai lupa aki motor kalau sudah ada tanda-tanda tekor, daripada bermasalah di jalan pastinya repot.
Adapun umur aki baik Yamaha NMAX atau motor lainnya lumayan beragam, tergantung dari pemakaian. "Kalau umur aki itu tergantung dari pemakaian, ada yang dua (atau) tiga tahun, bahkan ada yang lima tahun," buka Fajar, Minggu (11/6/2023). Ada sejumlah kondisi yang membuat aki motor bisa dipakai selama beberapa tahun. "Tergantung kondisi kelistrikannya, seperti spull, kiprok, dan lainnya. Kalau (komponen itu) bagus, biasanya aki bakal awet," lanjutnya. "Rata-rata yang beli aki, sebelumnya umur pemakaian 3 tahun.
Tapi ada juga baru setahun lebih (akinya) sudah tekor.