Yamaha Nmax Pakai Box Givi
Yamaha Nmax Pakai Box Givi. Otomotifnet.com - Modifikasi Yamaha All New NMAX bisa ambil konsep touring lengkap dengan aksesori pendukungnya. Seperti All New NMAX milik Ihsan yang sudah siap buat travelling jauh karena ubahannya patut ditiru. Ciri khas dari motor touring pastinya pemasangan box, baik di samping maupun di behel.
Untuk All New NMAX milik Ihsan memilih memakai box pannier Givi Trekker Dolomiti yang dipasang pada behel. Baca Juga: Bikin Hati Tenang, Pasang Dudukan Side Box Motor Matik Mesti Akurat. Yuka Samudera Pakai box pannier Givi Trekker Dolomiti 30L ke Yamaha NMAX baru, siapkan dana segini. Box Pannier Givi Trekker Dolomiti seperti yang dipasang Ihsan ini berkapasitas lumayan gede, 30 liter. "Givi Trekker Dolomiti 30L sendiri harganya Rp 6 jutaan, memang terdengar mahal enggak seperti pannier alumunium lokal biasa," tuturnya. "Tapi jelas, merek Givi enggak perlu diragukan lagi kualitasnya hehe," tukas Ihsan yang juga punggawa Ihsan Motoshop.
Pemakaian box pannier Givi Trekker Dolomiti 30L ini membutuhkan breket box agar bisa terpasang sempurna.
Pemasangan Box Givi Yamaha NMAX pakai Braket Geser Kucay Lampung, Siap touring... - Pertamax7.com
Partner Partner Pertamax7.com. pertamax7.com, pemirsa punya yamaha nmax dan pengen pasang box bagasi? gampang dan tenang, kucay lampung sudah bikin braket geser buat yamaha Nmax 155 om,, asikk..
wujudnya kayak gini, masangnya gampang. braket box ini bisa di geser, khas kucay lampung lah, kuat dan mantabh. ane belum tanya.. monggo yang minat kontek langsung saja sama pembuatnya.
Partner. siap touring.
semoga berguna. ikuti berita terbaru dan silaturahmi via.
Anak Touring Perhatikan, Pakai Box Muatan Berlebihan Gak Cuman Bikin Bracket Patah, Tapi Juga Bisa Bikin Celaka
Baca Juga: Kisah Bikers di Tengah Pandemi Corona, Dilarang Kopdar, Touring dan Mudik Malah Sukses dari Kue Lebaran. Nah kalo motor sudah gak stabil yang ada malah bisa bikin celaka nih bro, duh jangan sampai yah. "Cuma saya bawa barang melebih muatan, pas dilihat beban maksimalnya hanya 3 kg," kata Iwan saat dihubungi melalui pesan singkat. "Menurut pengalaman saya, kapasitas box yang besar diciptakan supaya bikers bisa menaruh jaket dan helm saat posisi motor terparkir," pungkas Iwan mantan pemilik Kawasaki Versys 650 ini. Nah sudah tau kan nih bikers yang hobby touring, bawalah sesuai ketentuan box motor mu ya bro.
Modifikasi Yamaha Nmax Pakai Lampu Projie dan Box Givi, Sangar siap Touring kayak matic besar sesungguhnya - Pertamax7.com
pertamax7.com, modifikasi sangar dan banyak uang nih dari om Hermawan Adicandra member YAMAHA NMAX INDONESIA. wooww yamaha nmax 155 cc itu di modip siang turing jalan-jalan om..
box givi V47 ( kalau nggak salah ). spion di body atas lampu.
5 juta lah cukup ( menurut ane sih ) nggak apal harganya , cmiiw. piye, jadi big scooter beneran nih, ajibbbb lampunee, box e,,, banyak duite 😀 , ada yang tertarik?
last, dengan mengubah mata/ headlamp dari LED ke Projie saja aura angker yamaha nmax 155 ini seakan yamaha XMAX 250….. asem bikin pengen saja punya NMAX…..
Asyik Buat Turing, Pasang Braket Box Givi di Yamaha All New NMAX 155, Biayanya Enggak Sampai Rp 1 Juta
Box turing biasanya dipasang pada bagian belakang atau kiri dan kanan motor. Salah satu yang tetap fokus menyediakan braket dan box turing adalah GIVI. Nah sekarang sudah ada nih bracket box khusus keluaran GIVI untuk Yamaha All New NMAX 155 sob!
Baca Juga: Siap Jegal Yamaha All New NMAX, Suzuki Burgman 200 Dijegal Balik Oleh 'Kakak' NMAX, Power dan Harganya Beda Jauh. Baca Juga: Tampang Sangar dan Cc Besar, Apakah Suzuki Burgman 200 Jauh Lebih Bertenaga dari Yamaha All New NMAX dan Honda PCX 150?
"Ini keluaran GIVI asli khusus untuk All New NMAX, tinggal plug n play aja," ujar Ihsan, selaku owner Ihsan Motoshop. Modelnya juga cukup rigid dan kokoh, sesuai ciri khas bracket box GIVI.
"Kalau bracket box GIVI itu area baseplatenya punya signature sendiri. Jadi ya kalau menurut saya sih lumayan buat pamer hahaha," seloroh Ihsan. Sudah pasti kalau bracket box itu mengambil dudukan baut bekas behel belakang.
yamaha nmax pakai box givi
About... pemuda yang sedang mencorat-coret dunia maya dan belajar, belajar, dan belajar... kalau ada yang ditanyakan, email saja ke.
_. pertamax7blog@gmail.com. _.
Pantes Gak Kawasaki W175 Pakai Top Box Terinspirasi Iklan Givi
Slamet Sentosa iya sih aku juga sedikit ngerasa gak pantes classic dikasih top box. Tapi beli sidebag yg bisa naruh laptop blm nemu yg pas & tahan hujan,soalnya nih motor ku pake harian pp kantor kerumah 60km – Ferry. Ferry Haryanto pakai Eiger om, saia gunakan bawa laptop jg.. dgn hujan intensitas deras d bgr, Alhamdulillah kering no rembes – Alif. Alif Muhamad – ALe iya om aku sempet browsing juga,nah pas mau liat barangnya dikediri kosong. Alif Muhamad – ALe eiger type apa om klo boleh tauu… kasus sama ni kerja pp kantor kerumah 52km (tangerang-depok) – Taufiq. Ryan Adinugroho pengenya kek gini pake pannier,apa daya budget gak nyampe om 😄 – Ferry.
Wisnu Nugraha wkwkw iya juga sih,tapi jadi enak bgt pas jalan jauh bawa perlengkapan.
Modifikasi Yamaha NMax YNCI Solo, Wanita Punya Gaya
adalah salah seorang lady bikers dan member aktif di YNCI Solo Raya Chapter. Disebut aktif karena warga Gamping, Bandardawung, Tawangmangu ini senantiasa hadir di kegiatan YNCI Solo Raya Chapter.
Tentunya dengan nunggang si Kebo, julukan Yamaha NMax hitam kelahiran 2015 yang setia menemaninya. Tak hanya itu, matic Yamaha berbodi gambot ini juga biasa digas pol ke tempat kerja di daerah Palur Karanganyar. Artinya ibu ini, biasa turun gunung setiap hari dari Tawangamangu ke Solo untuk berkegiatan. Itu katanya ciri khas yang menandakan dia member di YNCI Solo raya Chapter.
Akan saya pasang box nya kalau motor ini dgunakan touring,” tutup ibu muda berusia 24 tahun.
Ide 71 Modifikasi Yamaha Nmax Pakai Box Terupdate
Pun sekarang ini masanya tidak lagi cuma memodifikasi saja, melainkan telah sampai jenjang rancang bangun alias kustom. Tak lupa bodi serta model motor dibuat menarik memakai banyak ide.
Kurang sip jika motor mesinnya sudah maknyus namun secara tampilan masih biasa aja. Ketersedian Spare Parts dan Aksesoris yang Melimpah - Dengan banyaknya produk produk motor yamaha yang telah tersebar di indonesia tentunya hal ini team yamaha juga berfikir untuk sparepart dan juga aksesoris untuk penggantiannya . Ingin tahu bagaimana sih caranya modifikasi motor kau jadi menonjol lebih keren dan beda dari yang lainnya? Givi Luncurkan Full Set Box Untuk Perlengkapan Touring Ala Yamaha MT via motomaxone.com.
PCX Modif Touring Pakai Side Box Dan Spion Di Tebeng Depan Pasti via warungasep.net. Akan sangatlah berfaedah jika kalian turut serta membagikan artikel ini ke teman-teman Anda lewat media sosial yang lainnya.