Yamaha Nmax 155 Blue Core
Yamaha Nmax 155 Blue Core. IWATA, January 26, 2015 – Yamaha Motor Co., Ltd. (Tokyo:7272) will launch the NMAX - a new sporty scooter - in Indonesia from February 2015. The new model features a body that is reminiscent of the MAX series, which has been popular in Europe since its release in late 2000, as well as a newly-developed 155cc liquid-cooled engine based on the BLUE CORE concept. Manufacturing is being undertaken by Indonesian group company PT.
Yamaha Indonesia Motor Manufacturing. The NMAX has been developed both as a global model and a leading force for business scale expansion as set out in Yamaha Motor's new medium-term management plan (2013-2015).
Therefore, the new model is also developed with the global market in mind, including ASEAN and developed countries. The NMAX comes as a new face to the MAX series, which already has an expansive lineup led by the 530cc TMAX, followed by the XMAX in 400cc, 250cc, and 125cc configurations.
The new model was developed with the concept "Global Prestige City Commuter" and inherits the DNA of the MAX series, with sporty handling and styling while combining practicality. Main features include: 1) new liquid-cooled engine developed based on the BLUE CORE concept, with VVA (Variable Valve Actuation), 2) lightweight and high-rigidity frame that supports sharp and sporty handling, 3) 13-inch tire that is specially developed for this model to help provide natural handling, 4) ABS to support sporty performance (the first ASEAN scooter model to be equipped with the system), and 5) unique styling reminiscent of the MAX series. NMAX (2015 Indonesian Model).
Yamaha NMax Non ABS 155 Bluecore VVA! Mengapa Jadi Pemenang?
Sudah menjelang bulan Maret 2016, agak terlalu basi sebenarnya untuk membahas sebuah hasil dari “Bike of The Year 2015”.. Yamaha NMax hadir dengan versi ABS terlebih dahulu sekitar akhir bulan Januari 2015 dan langsung mendapatkan respek dari para pencinta roda dua, laris manis! Resep yang dilakukan Yamaha terhadap Yamaha NMax ABS sangat jitu, desain big skutik, fitur safety lengkap dengan dual disc depan belakang plus ABS, fitur gimmick MID lengkap pada speedometer serta teknologi mesin Variable Valve Actuation (VVA) yang nendang di kitiran tengah hingga atas dengan konsumsi BBM masuk akal!
Tak hanya jitu menerapkan taktik pada hal-hal yang telah disebutkan di atas, Yamaha pun cerdik dengan memberikan harga sangat value bagi skutik 150 cc terbarunya itu. Caranya adalah dengan memproduksi lokal sang Yamaha NMax tersebut sehingga harga jual bisa ditekan semaksimal mungkin.
Yamaha NMax non ABS menjadi pemenang Bike of The Year 2015 karena semua keunggulannya lebih banyak daripada kekurangannya.. Versi ABS menurut KBY kualitas remnya kurang baik, getaran selalu hadir (di rem belakang) bahkan pada Non Panic Braking, seharusnya getaran hanya muncul saat panic braking saja.
Yamaha All New NMAX 155 Dibenamkan Mesin Blue Core Berteknologi VVA, Bagaimana Performanya?
Pasalnya, skutik yang dibanderol dengan harga Rp 34,3 jutaan on the road (OTR) Jakarta itu memboyong beberapa pembaruan dari generasi sebelumnya. Teknologi itu berfungsi untuk mengoptimalkan kinerja mesin agar lebih bertenaga tetapi irit bahan bakar.
Sederhananya, teknologi VVA bekerja dengan melakukan penyempurnan pada pengaturan sistem buka tutup katup dan proses pembakaran di mesin. Untuk diketahui, All New NMAX 155 Connected/ABS mampu mengeluarkan tenaga hingga 15,2 dk di putaran 8.000 rpm.
Hal itu membuat performa motor ini lebih gesit dibandingkan generasi sebelumnya. Berkat teknologi VVA, torsi yang dihasilkan juga merata di setiap putaran mesin.
All New NMAX 155 Connected/ABS mampu mengeluarkan torsi maksimal 13,9 Nm di putaran 6.500 rpm. Performa itu juga didorong oleh ukuran katup All New NMAX 155 Connected/ABS yang lebih besar, yaitu 20,5 milimeter (mm). Selain itu, motor ini dilengkapi dengan desain box filter udara baru untuk memastikan proses pembakaran semakin efektif.
Baca Juga: Mau Kredit Yamaha NMAX Gaji Pas-pasan Gak Usah Khawatir, Minimal Segini.
Promo Kredit Motor Yamaha Nmax Non Abs DP dan Cicilan Ringan
Yamaha All New Nmax 155 Non Abs Standar Connected ialah skuter matik terlengkap yang sempurna buat Kamu. Kemampuan pacu yang lebih powerful dengan teknologi blue core, fuel injection, serta fitur pada sistem pengereman untuk memberikan keamanan dan kenyamanan saat berkendara.
Menggunakan velg dan ban tubeless tapak lebar, membuat motor lebih stabil saat bermanuver. Maximum Comfort & Comfortable Riding Position: Combination between MAXI Style (big body size) and compact scooter (Easy Access) Posisi berkendara yang nyaman dengan ruang kaki yang luas, membuat posisi berkendara lebih rileks untuk jarak dekat atau jarak jauh.
Premium Seat Design & Color Wheel: New Premium Seat Design mempadukan dua tekstur kombinasi dengan emboss logo NMAX yang disatukan dengan motif jahitan elegan membuat tampilan motor menjadi lebih berkelas. Rear Sub Tank Suspension & Inverted Lcd Digital Speedometer: Suspensi belakang tabung dengan berwarna emas memberikan kesan elegan dan pengalaman berkendara yang lebih nyaman dan stabil di berbagai kondisi jalan, Dengan inverted LCD digital speedometer baru yang lebih stylish, modern, dan informatif bagi pengendara yang dilengkapi dengan ‘Multi Information Display’ (MID).
Sepeda motor yamaha merupakan salah satu moda transportasi favorit di Indonesia, sepeda motor yamaha juga terus tumbuh dan berkembang dengan cepat dan digunakan hampir pada semua lapisan masyarakat. Team marketing kami juga siap sedia jika ada yang ingin ditanyakan seputar kredit.
Bongkar Teknologi Blue Core, Dapur Pacu Skutik Masa Kini Yamaha
Liputan6.com, Jakarta Era semakin modern, bermunculan berbagai jenis motor dengan desain dan tampilan yang menawan. Tampilan motor memang penting tapi lebih krusial lagi adalah teknologi mesin yang menjadi pusat dapur pacu dari kendaraan tersebut.
Punya motor bagus tapi tidak bertenaga dan tak tahan lama tentu akan membawa banyak masalah. Untuk motor sehari-hari maupun touring, pilih All New NMAX 155 Connected/ABS yang mengusung Total New Engine Blue Core 155cc berteknologi Variable Valve Actuation (VVA). Hal ini disebabkan oleh penyempurnaan yang dilakukan pada komponen mesin dan juga pengaturan sistem buka tutup katup. Sebagai contoh, dengan pemakaian 1 liter BBM bisa digunakan untuk menempuh 50-60 km, bahkan bisa di atas 70 km jika pengendara konsisten mengendarai motor pada mode eco riding dan kondisi jalan yang baik. VVA pada All New NMAX 155 Connected juga terbukti membuat kinerja mesin semakin efisien dan bertenaga. Tak hanya itu, pada sektor mesin, design ulang box filter udara, Intake manifold, ukuran dan sudut valve, Camshaft, Kompresi Rasio serta knalpot, menjadi faktor penting dalam menghasilkan mesin lebih bertenaga.
Misalnya titik pusat cylinder tidak persis di tengah titik pusat Crankshaft, penggunaan roller bearing pada rocker arm & part yang berputar,” tutur Slamet Kasianom, Service Advisor PT Yamaha Indonesia Motor Mfg.
Blue Core : Solusi Motor Yamaha Lebih Efisien dan Bertenaga
Perubahan pada piston dan silinder ini juga membuat gesekan antar mesin jauh berkurang. Penggunaan teknologi blue core dari Yamaha menjadi salah satu alasan banyak orang memilih motor ini. Hal ini disebabkan oleh peningkatan komponen kendaraan dan juga pengaturan sistem pada bagian katup.
Penggunaan jenis teknologi ini memungkinkan untuk mendapatkan daya mesin yang lebih tinggi. Meskipun lebih enteng, kendaraan tetap kuat karena bahan yang digunakan adalah silikon dan aluminium. Penggunaan teknologi ini membuat mesin tetap tahan lama meskipun sering digunakan beraktivitas berkendara.
Berikut adalah daftar motor-motor Yamaha dari varian maxi dan matic yang dilengkapi dengan teknologi Blue Core :.