Lazada Otomotif Offer

Spek Nmax Road Race

  • Diterbitkan : 04 Nov 2022

Spek Nmax Road Race. Memaksimalkan pasokan bensin dan udara ke ruang bakar, jalur inlet dan outlet dibentuk ulang, sebelum diporting awalnya head ini di flowbench pakai computer untuk melakukan simulasi jalur udara yang paling bagus, setelah itu baru dilakukan proses portingnya. Nah hal yang paling penting untuk motor balap adalah kompresinya, untuk dongkrak torsi dan power agar makin bengis, Freddy menaikan Kompresinya jadi 13,2:1 melalui piston KLX 150 yang dicomot dan dipasang di Yamaha NMAX ini. Jantung NMAX ini juga langsung diganti pakai noken as buatan BRT berdurasi in 251̊ dan ex 252 dengan lift 8, namun biar tarikan bawahnya jadi lebih mendominasi, USR yang juga garap motor balap bertaraf asia ini langsung ganti gigi centricnya pakai merek CLD.

“Biar camnya bisa didial ulang, gigi centric asli NMAX ini mesti diganti pakai produk aftermarket, salah satu yang mudah didapat ya keluaran CLD ini.” Beber Freddy A Gautama owner USR. Mesin sudah perfect, tapi area pengantar tenaga keroda masih acak-acakan, hasilnya bakal sama aja boong bro.

Nah untuk mengimbangi spesifikasi mesin yang baru, Variatornya diganti pakai buatan USR dengan kemiringan 14̊, serta roller 8 gram.

Modifikasi Yamaha NMAX Jawara Road Race Bandung

Spek Nmax Road Race. Modifikasi Yamaha NMAX Jawara Road Race Bandung

Seperti dalam gelaran road race di Brigif, Cimahi, bandung beberapa waktu lalu, perdana buka kelas khusus NMAX s/d 200 cc. Podium tertinggi disabet Azi Zihad, rider asal Tasikmalaya, yang membela tim Gemilang Berdikari Utama Hamosena CLD ZTM.

“Di balik kemenangan itu, ada peran besar Iman Zatory, sang kiliker NMAX besutan Zihad. Oh iya, lewat pemakaian piston Wiseco tadi serta penyesuaian pada squish, rasio kompresi dipatok di angka 11,0 : 1.

Prinsip kerjanya mirip dengan gonta-ganti spuyer pada karburator,” beber pria yang nengok juga dipanggil Zatory. Buat memaksimalkan akselerasi dari bawah hingga atas, rumah roller mengandalkan produk CLD, yang kemiringannya 13,5°.

Sementara untuk top speed, terbantu profil kemiringan puli primernya,” tutup mekanik berkacamata ini.

AKHINYA LATIHAN ROADRACE PAKE NMAX #1 - yamaha nmax modif road race

Spek Nmax Road Race. AKHINYA LATIHAN ROADRACE PAKE NMAX #1 - yamaha nmax modif road race

Bisa buat touring dan harian. Pemasangannya khusus agar lebih awet.Melakukan perjalanan bermotor jarak jauh seperti touring atau untuk kebutuhan mobilitas harian, kenyamanan berkendara mutlak dibutuhkan.

Banyak cara untuk menambah kenyamanan di motor. Salah satunya menambah bahan latex di jok.Penggunaannya dikenal luas di kalangan pecinta touring dan pemotor harian karena banyak hal positif yang didapatkannya.

Mulai dari menambah empuk jok hingga membuat awet busa, karena lapisan karet tersebut. Ilham 09.08.2022 Baca Lebih.

Lari Yamaha NMAX Kalahkan Satria F-150, Kok Bisa? Ini Dia Rahasianya

Spek Nmax Road Race. Lari Yamaha NMAX Kalahkan Satria F-150, Kok Bisa? Ini Dia Rahasianya

Otomotifnet.com - Suzuki Satria F-150 dengan mesin berdirinya, ternyata bisa ditinggal oleh Yamaha NMAX tunggangan Agam Child #93. Yamaha NMAX tunggangan Agam Child #93 ini yang turun di kelas selembaran, sudah diupgrade dengan spek 214 cc. Yang bikin Yamaha NMAX ini, merupakan orang lama di dunia roda dua, dialah Sagita Wiryawan alias Gita dari bengkel 99 Motorsport dibantu Rizky Dwian. Main balap malam kelas selembaran dibolehkan bore up dan stroke up asalkan paking tetap selembar. Seher juga harus dicoak agar tidak dijitak klep yang sudah menggunakan kem racing handmade. (Baca Juga : Untung Rugi Pakai Per Kopling Racing di Motor Harian, Akselerasi Oke Tapi Cepat Bikin Pegal).

Tidak takut cairan pendingin bocor atau nyebrang ke ruang silinder karena treknya juga pendek.

Dijamin NMax dan Aerox Langsung Ngacir Dengan Camshaft TDR Racing, Harga Rp 915 ribu-an

Spek Nmax Road Race. Dijamin NMax dan Aerox Langsung Ngacir Dengan Camshaft TDR Racing, Harga Rp 915 ribu-an

BeritaBalap.com- Kabar gembira buat kalian para bikers penyemplak Yamaha NMax 155 dan Aerox 155 yang ingin melakukan upgrade performa. Suplai gas aktif untuk langkah kompresi didesain lebih padat-merayap, terlebih di RPM tengah hingga atas.

Camshaft TDR Racing untuk N Max dan Aerox atau (NVX) 155 didesain khusus dengan derajat durasi putar yang telah disesuaikan untuk kebutuhan motorsport ataupun kaum hobbies. Sudut durasi dirancang untuk motor standar atau silinder yang lebih besar. BACA (JUGA) : Diam-Diam Rey Ratukore Ujicoba Silinder Bore-Up Yamaha WR 155R By TDR Racing, Ada 2 Opsi ! Pastinya, camshaft TDR Racing untuk NMax dan Aerox ini terbuat dari material yang dijamin kuat.

Bedah Spek Yamaha Aerox FFA, Tembus 59 Detik di Sentul Karting

Spek Nmax Road Race. Bedah Spek Yamaha Aerox FFA, Tembus 59 Detik di Sentul Karting

GridOto.com - Yamaha Aerox road race dari tim Arab Technic Cycle (ATC) ini berhasil catatkan waktu di bawah 1 menit di Sirkuit Sentul Karting pada event road race 11 Oktober lalu. "Time saat balap 59,923 detik dengan joki Putra PA," buka Richardus Evan selaku pemilik motor. Biar tidak bikin penasaran langsung aja kita bedah spek dari motor yang digarap oleh Oggi Haddad atau akrab disapa Ogghay. "Kompresinya sekarang naik 12,5 : 1, tidak terlalu tinggi supaya aman sampai finish," lanjutnya lagi. Baca Juga: Tinggal Pasang, Segini Harga Paket Behel dan Bracket Buat Yamaha Aerox.

Yamaha NMAX Versi Balap Ini Jos - Pertamax7.com

Spek Nmax Road Race. Yamaha NMAX Versi Balap Ini Jos - Pertamax7.com

ternyata bisa juga om… nih Yamaha NMAX Versi Balap. adalah garapan dari C&C Jaya Motor jaksel, ya buat turun balap om. ini juga sebenarnya buat OMR Yamaha nmax namun dibatalkan.. intip spesifikasi modifikasinya.

mengapa mesin masih standar dan modifikasi di sektor CVT? penuturan dari M. Taufik, mekanik C&C Jaya Motor kepada naikmotor ( disini ). untuk melibas sirkuit sentul kecil penuh tikungan di perlukan akselerasi dengan meringankan roller balap dari 7 gram ke 4 gram dengan cara di bubut, hasilnya lumayan bagus.. mengenai mesin standar. Saat mesin semakin panas, power motor tidak hilang, kecepatannya konstan.

last, ini khusus balap saja yak,, untuk habis berapa tentu modifikasi untuk balapan ini bukan sekedar ganti ban cacing trus jadi resing ya om.. gass di sirkuit.. Yamaha NMAX Versi Balap Ini Jos .. ditunggu balapan yamaha Nmax nya ya om.