Model Nmax Abs 2020
Model Nmax Abs 2020. Skutik bongsor ini menjadi trendsetter di kategorinya dan mengangkat lifestyle sepeda motor yang tidak lagi sekadar alat transportasi saja. Konsep ini diwujudkan melalui Teknologi Communication Control Unit (CCU) yang terkoneksi dengan aplikasi Y-Connect (Yamaha Motorcycle Connect) berbasis bluetooth. Supaya tidak makin penasaran, yuk kita kupas lebih jauh seperti apa perubahan spesifikasi yang hadir pada Yamaha NMax 155 generasi kedua.
Kita juga tidak lagi kesulitan saat mengisi daya ponsel, karena di skuter ini telah menyediakan Electric Power Socket. Pasalnya, skutik ini sudah dilengkapi dengan Stop & Start System (SSS) yang berfungsi untuk menjaga konsumsi bahan bakar agar tetap efisien pada saat motor sedang berhenti. Selain itu, skutik MAXI Yamaha ini juga telah memiliki lampu hazard yang berfungsi untuk memberi tanda dalam situasi darurat.
Khusus pada tipe Connected/ABS version telah dilengkapi dengan sistem ABS (Anti-lock Braking System) dual channel membuat motor semakin stabil saat melakukan pengereman. Tipe ini juga telah didukung fitur Traction Control System (TCS) yang dirancang untuk mengurangi resiko ban belakang selip di segala situasi permukaan jalan pada saat akselerasi.
Dengan prediksi harga lebih dari Rp33 jutaan, Yamaha NMax 2020 tipe Connected/ABS version sebenarnya cukup layak dijual pada angka tersebut.
Beda All New Yamaha Nmax 2020 Versi ABS dan Versi Standar
Halaman 1 2 Selanjutnya. Semarak Kemeriahan Classy Yamaha Youth Festival di Makassar! - PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) memperkenalkan wajah baru Yamaha Nmax.
Dinamakan All New Nmax , model ini ditawarkan dalam dua varian, versi ABS dan versi Standar. Apa saja persamaan dan perbedaan keduanya?Pertama dari segi mesin, All New Nmax ABS dan Standar sama-sama mengusung mesin Blue Core 155 cc, dengan fitur VVA (Variable Valve Actuation).
Selain itu, keduanya juga sudah mendapatkan fitur Stop & Start System dan Smart Motor Generator (SMG).Selanjutnya kita bahas perbedaan All New Nmax ABS dan All New Nmax Standar. Pada versi ABS, sudah dibekali fitur Traction Control System (TCS) dan Communication Control Unit (CCU).
Yamaha Nmax 2023 Harga OTR, Promo Desember, Spesifikasi & Review
Sedangkan tipe tengah, meski tak punya warna putih, ia tersedia dalam opsi prestige silver. Begitu pula dengan reposisi sein jadi lebih ke bawah, mirip kakak besarnya, XMax dan TMax DX. Buritannya juga direvisi, desain lampu belakang berubah dan membuatnya sulit dikenali sebagai NMax. Paduan stoplamp dan sein NMax baru ciamik, diselaraskan spatbor sporty layaknya motor sport. Ditambah lagi, fitur ISS (Idling Stop System) untuk mengoptimalkan penggunaan bahan bakar (efisiensi) dengan menyala-matikan mesin secara otomatis. Berbekal teknologi Communication Control Unit (CCU), pengendara bisa lebih terkoneksi dengan motor kesayangannya.
CCU, dapat memberikan informasi semacam lokasi parkir terakhir, status bahan bakar, pengingat waktu pergantian oli mesin dan aki, serta pemberitahuan ketika motor mengalami malfungsi. Semua dapat dilihat di smartphone melalui aplikasi yang harus diunduh terlebih dahulu oleh pemilik motor.
Kerennya, sistem ini menjaga deselerasi aman tanpa khawatir cakram pada roda depan maupun belakang terkunci saat tuas rem ditarik keras.
Nmax 2020 Meluncur! Jangan Harap Bisa Dapat Sekarang
Foto: ALL NEW NMAX 155 ABS (DetikOto/Rifkianto Nugroho) Foto: ALL NEW NMAX 155 ABS (DetikOto/Rifkianto Nugroho). Artikel Selanjutnya Yamaha Pilih RI Jadi Negara Pertama Bagi All New Nmax.
Perbedaan Nmax Baru 2020 dengan Nmax 2019
Konsep desain mewarisi MAXI series DNA yang berikan kesan premium khas skutik Eropa yang pastinya nyaman buat pengendara, dan masih tampil dengan warna utamanya Hitam doff dengan velg emas. Sementara di bagian belakang, lampu rem sedikit mengadopsi sang “kakak” X-MAX 250. Sedangkan kapasitas tangki BBM All New Nmax juga menjadi lebih besar, 7.1L dari sebelumnya yang hanya 6.6L.
Pastinya bikin suara motor lebih halus saat dinyalakan dan irit konsumsi bahan bakar. Fitur Seperti Smart Key (Keyless), Aplikasi Y-Connect, CCU, Rem ABS, Preload pada Shockbreaker belakang, TCS (Traction Control System) akan membuat All New Nmax ABS menjadi matic premium 150cc dengan fitur terlengkap.
Nmax 2020 Connected/ABS Lebih Mahal Rp1,2 Juta dari PCX ABS
-- Yamaha Indonesia akhirnya merilis hargavarian tertinggi Rp33,75 juta on-the-road Jakarta. Sebelumnya perusahaan hanya mengumumkan harga Nmax standar Rp29,5 juta.Pengumuman harga resmi Nmax ini bertepatan dengan kunjungan dua pebalap Monster Energy Yamaha MotoGP Valentino Rossi dan Maverick Vinales ke Indonesia hari ini Selasa (4/2).
"All-new Nmax 155 Connected/ABS sepeda motor produksi Indonesia pertama yang terkoneksi dengan smartphone yang dapat menghubungkan konsumen dengan sepeda motornya," kata Presiden Direktur dan CEO Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) Minoru Morimoto di Tangerang.Bila dibandingkan dengan model sebelumnya, harga varian tertinggi Nmax lebih mahal Rp1,735 juta. Varian 'termahal' Nmax model lama Rp32,015 juta.Sementara itu, harga Yamaha Nmax 2020 Connected/ABS juga lebih mahal Rp1,239 juta dari PCX 150 ABS yang dijual Rp32,511 juta.
"Jadi kami ingin menyampaikan sebuah tren baru teknologi sepeda motor yang telah dimulai dari Indonesia," ucap Morimoto.Morimoto menambahkan bila saat ini aplikasi Y-Connect sebagai media penghubung antara Nmax dengan ponsel konsumen juga sudah dapat diunduh pada Google Play Store (Android) dan App Store (Apple). "Dengan diluncurkannya Nmax yang menjadi produk unggulan terbaru kami saat ini teknologi terbaru telah tersedia untuk seluruh masyarakat Indonesia," ujarnya.Selain fitur koneksi, Nmax 155 2020 juga sudah dilengkapi fitur Stop & Start System (SSS).
Selain itu pada mesin 155 Nmax ini juga dilengkapi fitur Traction Control System (TCS).Nmax 2020 masih mengandalkan teknologi VVA, namun peningkatan tenaga dari 11,1 kW (14,8 tenaga kuda) menjadi 11,3 kW (15,1 tenaga kuda).
8 Perbedaan Nmax ABS Dan Non-ABS, Beli Yang Mana? – MOLADIN
Supaya kamu tidak salah beli, ada baiknya baca dulu bahasan perbedaan Nmax ABS dan Non-ABS di bawah ini:. Dengan ABS, pengendara diharapkan masih bisa mengendalikan motor dalam kondisi darurat dan terhindar dari potensi kecelakaan.
Kamu cukup tekan tombol yang ada di remote, maka Nmax ABS/Connected bakal mengeluarkan suara dan menyalakan lampu dalam rangka memberitahu keberadaannya. Hanya saja, ada perbedaan antara suspensi tabung milik Nmax ABS dan Non-ABS yaitu dalam pengaturan tingkat kekerasan. Bila ingin terkoneksi dengan smartphone, pemilik motor harus lebih dulu mengunduh aplikasi Y-Connect (Yamaha Motorcycle Connect) yang berbasis Bluetooth.
Lewat smartphone, pengendara dapat mengetahui berbagai informasi, mulai dari posisi parkir, waktu servis, konsumsi bahan bakar, hingga kerusakan motor. Di samping itu, panel instrumen Nmax juga mampu memberi informasi bila ada pesan atau telepon masuk.
Langsung Bayarin! Update Harga Yamaha NMAX ABS Bekas Tahun 2019 Cuma Rp 20 Jutaan, Non-ABS Lebih Murah
GridOto.com - Sobat yang ingin punya big skutik dengan harga bersahabat, rasanya Yamaha NMAX bekas bisa dijadikan pilihan. Harga segitu untuk tipe ABS lho, dimana tentunya versi non-ABS harganya bisa lebih murah lagi.
Secara desain Yamaha NMAX lansiran 2019 juga masih oke kok dengan tampangnya yang lumayan mewah nan elegan itu. Kalau sobat GridOto ingin unit yang lebih baru alias All New NMAX, harganya mulai Rp 25 jutaan. Meski begitu, banyak juga keuntungan yang didapatkan dengan memilih NMAX bekas sebagai incaran.