Modifikasi Yamaha Nmax 155 Terbaru
Modifikasi Yamaha Nmax 155 Terbaru. Yamaha tak sungkan untuk membekali Nmax 2022 dengan beragam fitur dan teknologi yang canggih. Gebrakan yang diberikan adalah teknologi VVA (Variable Valves Actuation) pada mesinnya.
Desain yang diusung Yamaha Nmax 2022 terlihat agresif, sporty, namun tetap elegan. Untuk pelek, Yamaha Nmax 2022 masih menggunakan diameter 13 inci, sama seperti generasi sebelumnya.
Untuk mengimbangi performa mesin, sistem pengereman depan dan belakang sudah mengandalkan rem cakram. Varian teratas ada Yamaha Nmax 155 Connected/ABS Version yang dibanderol Rp 34,8 juta (on the road Jakarta).
Upgrade Performa Yamaha NMAX 155, Mesin 209 cc, Pakai Injector XMAX
Namun, kala itu lebih ke modifikasi motornya yang menggunakan livery ala tim balap Pertamina Mandalika SAG Team. Makanya mesin diupgrade lagi, dipegang oleh Aufandi Achmad alias Mple dari bengkel Juno Motor.
62 Dukuh, Kramat Jati, Jakarta Timur ini, mesin diupgrade jadi berperforma tinggi, untuk mendukung Edwin yang menggunakan NMAX miliknya buat night ride. Hmm apa saja detail motor yang senang ngacir di jalan kosong ketika malam hari ini?
Baca Juga: Yamaha NMAX Suara Ngebas, Tarikan Ngacir, Kombinasi Knalpot dan Upgrade CVT.
Yamaha Nmax (2018-2019) Harga OTR, Promo Februari, Spesifikasi & Review
Yamaha Nmax (2018-2019). Model Des, 2017 ini sudah tidak ada.
Di Indonesia, Yamaha tidak lagi menjual Nmax (2018-2019). Motor ini juga sudah tidak lagi diproduksi. Temukan harga, spesifikasi, warna, gambar dan review redaksi Nmax 2023 di sini.
Hati-hati ! Jangan Sembarangan Modif Yamaha NMAX 155 Connected, Ini Risikonya
TRIBUNNEWS.COM - Mengubah bentuk atau ukuran pada bagian tertentu di motor tanpa menghilangkan fungsi aslinya, memiliki kesan tersendiri. Baca: Valentino Rossi dan Vinales Jadi Bintang di Pengukuhan Tim Yamaha Racing Indonesia Musim 2020. Misalnya rekomendasi pergantian oli 50 kilometer lagi, tapi karena ada modifikasi jadinya harus diganti ketika sudah 20 kilometer lagi," kata Ahmad Hamdani, Divisi Bisnis Proses Development PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) saat ditemui di Cengkareng, Tangerang, Selasa (4/2/2020).
Kalau ada modifikasi yang menyebabkan perubahan pada konsumsi bahan bakar, aki, performa, dan sebagainya, pemberian informasinya jadi sedikit melenceng (berbeda)," jelas Ahmad. Sebagai informasi, aplikasi Y-Connect merupakan inovasi Yamaha yang membuat pengendara bisa terkoneksi dengan NMAX 155. Baca: Mulai Rp 700 ribu, Intip Skema Cicilan Kredit Motor Yamaha FreeGo Bulan Februari 2019. Bagi pemilik NMAX 155 Connected, Yamaha memberikan Quick Start Y-Connect atau panduan menghubungkan smartphone dengan perangkat CCU.
Mulai dari memudahkan pemilik dalam mencari lokasi parkir motor, notifikasi telepon, email, dan pesan, rekomendasi perawatan rutin, konsumsi bahan bakar, sampai RevsDashboard. Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Yamaha NMAX 155 Connected Tidak Bisa Sembarangan Dimodifikasi, Ada Risikonya".
Siapa Berani Lawan Yamaha NMAX 155 Ini, Semua Bagian Dimodif Sangar
GridOto.com - Siapa berani lawan Yamaha NMAX 155 ini, semua bagian dimodif sangar. Modifikasi Yamaha NMAX satu ini ialah milik Hendra asal Jakarta yang cukup lama berkecimpung di dunia otomotif.
Rangga/OTOMOTIF Tiga indikator dari Koso menampilkan takometer, voltmeter dan suhu mesin. Lalu di pasang juga 3 indikator dari Koso berupa voltmeter, temperatur air radiator dan takometer pada kemudinya. Untuk sektor kaki-kaki juga banyak ubahan seperti pemakaian cakram depan BPro dan kaliper Brembo empat piston milik Cagiva Mito 125.
Sedangkan rem belakangnya dimaksimalkan dengan kaliper Brembo dua piston dari Ducati Streetfighter.
Yamaha Nmax Beraroma Italia, Pakai Kelir Ferrari
Modifikasi kelir atau grafis bisa menjadi opsi jitu untuk mendongkrak tampilan motor. Seperti dijelaskan Yamaha Mataram Sakti, dalam keterangan resminya, modifikasi kelir ini dibuat secara solid menggunakan teknik pengecatan airbrush.
Sehingga, warnanya akan lebih hidup dan tahan lama, dibandingkan dengan teknik cutting sticker. Mayoritas keempat motor Yamaha Nmax 155 ini tampil dengan livery yang sarat akan nuansa racing, di mana stripping tajam dan tegas dapat dilihat di seluruh bodi motor.
"Dengan adanya motor modifikasi dari Mataram Sakti ini diharapkan dapat menarik konsumen untuk datang ke dealer. Dan bagi para konsumen yang ingin membeli motor tersebut bisa langsung datang ke dealer Mataram Sakti yang ada di area Madiun-Kediri," ungkap Ari Cahyo, selaku Area Manager Mataram Sakti, Nganjuk. Konsumen yang penasaran dengan All New Nmax 155 modifikasi ini dapat langsung datang ke dealer di Jalan Raya Nganjuk-Madiun KM 2 No 9 Guyangan, Bagor, Nganjuk, atau menghubungi ke contact center di nomor 0852 3546 2322.
Pertahankan Fungsionalitas, Simak Tips Modifikasi Yamaha All New NMax 155
Modifikasi menjadi hal yang bisa dilakukan pemilik motor untuk mengubah tampilan kendaraan sesuai dengan keinginannya. Tren modifikasi pun terjadi pada beragam model motor, salah satunya kategori Maxi Yamaha, yakni All New NMax 155. Nah, bagaimana tampilan modifikasi skutik tersebut yang diklaim tetap mempertahankan sisi fungsionalitas? Baca Juga: Klasmen MotoGP 2021 Usai Seri Doha: Quartararo dan Vinales Bukan Posisi Pertama.
Inspirasi modifikasi di antaranya datang dari Agus Hadi Purwanto yang merupakan modifikator handal asal Yogyakarta. "Karena itu apabila melakukan modifikasi jangan melupakan fungsi utamanya dapat digunakan untuk kegiatan sehari-hari," ucapnya dalam keterangan tertulis. Agus menambahkan, untuk modifikasi misalnya segmen Maxi Yamaha, sebaiknya tetap menggunakan keunggulan yang disematkan pabrikan. Contohnya saja untuk salah satu keunggulan All New NMax 155, yaitu bagasinya yang luas tidak dimodifikasi dengan memasukkan seperangkat sound. Padahal, dengan bagasi luas NMax dibuat oleh Yamaha untuk dapat memuat barang yang banyak," kata Agus.
Yamaha Umumkan Update All New NMAX 155 di Awal Tahun 2023, Ini Tambahannya
Gridoto.com - Yamaha umumkan update All New NMAX 155 di awal tahun 2023. Update yang dilakukan Yamaha pada All New NMAX 155 ini, untuk memberikan lebih banyak pilihan ke konsumen. Antonius Widiantoro selaku Assistant General Manager Marketing - Public Relation, PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM), kasih penjelasan.
"Kebutuhan berkendara serta karakter konsumen yang beragam, mendorong Yamaha untuk terus berusaha memenuhi harapan dan ekspektasi pecinta skutik premium, melalui kehadiran warna baru," ujar Anton melalui siaran pers resmi. Baca Juga: Sudah Kalah Tenaga, Fabio Quartararo Ungkap Yamaha Tak Lagi Unggul di Tikungan. Yup, pada awal tahun 2023 ini Yamaha resmi menambahkan pilihan warna baru untuk All New NMAX 155.
Pilihan warna baru ini dikasih nama Metallic Blue, yang hadir untuk menggantikan warna Matte Blue pada tipe sebelumnya. Jadi saat ini All New NMAX 155 punya 4 pilihan warna, yakni Metallic Blue, Maxi Signature Black, Matte Green dan Metallic Red.
Kumpulan berita NMax 155 terbaru
Di Indonesia, Yamaha All New NMax 155 ditawarkan dalam tiga pilihan varian, yakni Standard, Connected, dan Connected/ABS. Lantas, apa saja pilihan warna yang tersedia untuk setiap varian?