Modif Nmax Monster Energy
Modif Nmax Monster Energy. GridOto.com - Monster Energy dan Yamaha resmi berkongsi untuk MotoGP 2019 memilih livery biru-hitam yang jadi ciri khas keduanya. Makin sangar dipadu dengan logo Monster Energy berukuran besar dan grafis kotak-kotak khas Yamaha Racing. Rian GridOto.com grafis kotak-kotak khas Yamaha Racing terpampang di bodi belakang.
Uniknya ada garis-garis horizontal yang menggabungkan warna biru-hitam, oleh Valentino Rossi kombinasi ini diyakini mirip seragam Inter Milan. Sedang biru ala Yamaha bisa dilihat pada bagian bodi samping.
Yamaha NMAX Monster Energy MotoGP, Ikonik - Pertamax7.com
., salam pertamax7.com, Yamaha NMAX Monster Energy MotoGP, Ikonik. Beberapa waktu lalu, saya bertemu dengan Yamaha All New Nmax dengan livery Monster Energy Yamaha MotoGP 2020 di Young Motor Wonogiri Sukses yang memang ikonik banget. Dan seperti pada all new Aerox 155 Connected livery Petronas Sepang Racing team kemarin, Yamaha All new NMAX 155 STD livery Monster Energy Yamaha MotoGP Team ini menggunakan teknik cat, bukan decal sticker dan dikerjakan oleh Cargloss sehingga hasilnya maksimal. ARTIKEL INI BUKAN UNTUK BABE plus minus +- BABE.CO.ID / BABE.NEWS ! Young Motor Wonogiri Sukses menjual Yamaha All New NMAX Monster-Energy Livery MotoGP 2021 dengan harga Rp.32,5 Jutaan alias nambah dikit dari versi standar pabrik, harga yang cukup masuk akal mengingat ngecat body dan velg kayak gini memang nambah biaya.. Oh iya, enaknya kalau sudah dari diler modelnya seperti ini, maka konsumen tidak perlu melakukan registrasi rubah warna STNK dan BPKB karena sudah diurus sejak faktur jadi tinggal pakai, mantap.
Untuk unitnya sendiri limited edition ya om, tidak banyak beredar di pasaran, cocok penyuka eksklusivitas dengan kualitas pengecatan khas Cargloss dengan cat berkualitas, painter dan alat yang mumpuni. Nah, ada pemirsa yang punya yamaha all new NMAX Connected 155 VVA. semoga berguna ya om.. salam @ipanase, youtube pertamax7.
FULL Modifikasi Nmax Hitam ala Monster Energy - modifikasi yamaha nmax monster energy
Bisa buat touring dan harian. Pemasangannya khusus agar lebih awet.Melakukan perjalanan bermotor jarak jauh seperti touring atau untuk kebutuhan mobilitas harian, kenyamanan berkendara mutlak dibutuhkan. Banyak cara untuk menambah kenyamanan di motor.
Salah satunya menambah bahan latex di jok.Penggunaannya dikenal luas di kalangan pecinta touring dan pemotor harian karena banyak hal positif yang didapatkannya. Mulai dari menambah empuk jok hingga membuat awet busa, karena lapisan karet tersebut. Ilham 09.08.2022 Baca Lebih.
Yamaha Pamerkan Motor Modifikasi Cargloss Di PRJ 2016, Berani Beda Itu Keren !!!
Lantas,apa saja sih detail motor yang di modifikasi Cargloss pada sejumplah motor baru Yamaha yang kini dipajang di Pekan Raya Jakarta (PRJ) 2016 ini,yuk kita cek sama-sama. Yang pertama adalah painting,soal painting Cargloss tidak perlu diragukan lagi,bahkan ketika saya meraba raba sekujur body motor tersebut cat bener bener halus,dan kinclong. Dan paling menarik adalah stiker/sponsor/embel-embel pada sang kuda besi tersebut ditananamkan langsung didalamnya,lantas di tutup dengan anti gores yang tebal jadi jika disentuh akan sama rata dengan body alias tidak timbul pating njendul,lawong stiker ada didalemnya sob!
Headlamp sudah ada HID Projektor,yaps Projektor atau sering kali disebut proji oleh kalangan biker pada motor racikan Cargloss ini bener bener juos gandos tenan. Harga lampu HID projektor Bullaes rata rata Rp 450 ribu hingga 750 ribu,so praktis jika motor mempunyai dual headlamp anda harus membeli dua sekaligus dan tinggal dikalikan saja.
Karena motor ini adalah versi modifikasi,maka harga yang ditawarkan juga sedikit mahal dari versi standart pabrikan Yamaha,disini saya akan mengambil contoh Yamaha xabre,untuk versi pabrikan Yamaha Xabre dijual Rp 29,8 juta dan ketika sudah di modif oleh Cargloss harga menjadi Rp. Dari pada penasarn monggo tingali mawon (lihat saja) foto hasil bidikan kamera saya dibawah ini. Kiranya itu saja informasi yang dapat saya sampaikan, Thanks For Reading and Sharing sob.
NMAX”2020-Pekanbaru: Dimodiskan Jubah Baru Monster Energy, Tambah Pede Dibawa Nongki
Berawal dari tongkrongan NMAX andalannya masih mayoritas orsi pabrik, Thilos selaku pemilik asal Gatsu, Pekanbaru memilih melakukan renovasi bergaya fashion modif. Bukan sebatas show of only kawan, melainkan skutik garputala keluaran 2 tahun lalu miliknya tersebut juga diperuntukan sebagai sohib harian, khususnya saat mendatangi agenda nongki tiap weekend. “Perlu sentuhan signifikan demi menjadikannya modis serta istimewa, seperti saat menerapkan repaint yang ritualnya kuserahkan ke padepokan V’Care bareng olahan cat gaul by Taibantenk Colour Effect dalam mendukung tema airbrush Monster Energy, berikut sudah ditandem bareng trend karbon untuk membuatnya lebih maksimal,”ujar Thilos yang tidak ketinggalan membuat custom seat 3D sytle.
Mengamati modifikasinya sesuai harapan, giliran kemudinya diremajakan doi yang tergabung dalam panji komunutas Teamcil dengan kehadiran multi variasi, mulai dari pergantingan handgrip Daytona, gas spontan maupun handle KTC dan tabung master ARM, menemani solekan set mirror Rizoma. Sementara itu dibawah leher stangnya hadir single stabilizer merek Matris.
“Berlanjut ke sektor kaki, gua tetap setia mengkolaborasikan unsur warna gelap sekaligus gold yang kembali dibuktikan melalui kedua pelek estede berkesan mewah kelar dikretaifi teknik anodize, berikut dililit gambot pelumat aspal Michelin Pilot Street. Sebelum menutup aksi kece modifikasinya, putaran laju roda belakang turut dibekali menu yang sama. Bedanya, suspensi menggunakan produk YSS, menyesuaikan part krom, detailing probolt hingga tancapan garang knalpot DX Generation yang membuat jadual turingnya kian ngacir maksimal. Cat: Taibantenk Colour Effect, Jok: Custom, Stabilizer: Matris, Handgrip: Daytona, Handle: KTC, Spion: Rizoma, Oil Cooler: Rizoma, Ban: Michelin, Disk: Nassert Beet, Kaliper: KTC, Sokbreker: KTC, Suspensi: YSS, Knalpot: DX Generation, Painter: V’Care, Jl.
Yamaha NMAX Monster Energy Special Edition?
“Agar makin keren dan beda, NMAX yang baru ditebus dari dealer langsung dipermak. Mengawali prosesi, sekujur bodi Yamaha NMAX airbrush tema Monster Energy dilabur Spies Hecker kombinasi kuning dan hitam.
Tidak ketinggalan, logo minuman energi yang diproduksi Monster Beverage Corporation ini ikut disematkan. “Biar senada bodi, pelek depan dan belakang juga dilabur kuning,” ujar Hendra Purnomo dari Refresh Air Brush (RAB) di Jl.
Guna mempercantik tampilan, beberapa pernik disematkan untuk Yamaha NMAX airbrush tema Monster Energy. Enggak ketinggalan penutup as roda depan dan penahan knalpot keluaran Biker pun dipilih yang warnanya matching terhadap kelir bodi.
“Biar terlihat makin mewah, jok direparasi ulang dan diberi lapisan kulit warna hitam.
N-Max ModiF Ala Yamaha Tech Monster Energy Ini Nampang di Tabloit Otomotif
Wah sangar gan, Yamaha N-Max punya om Ferry Rahman ini nampang di taloit otomotif, dan kemudian dishare oleh mas bro Maruli Fresco di group YAMAHA NMAX INDONESIA. Tampangnya tu gan, lain daripada yang lain.
Modf ala Yamaha Tech 3 Monster Energy di MotoGP. Tentunya ini modif yang pertama ni gan dengan model ini. Mngstabf bener idenya. Berikut ini beberapa penampakan gambarnya dan specnya: Jozz kan gan! Kalau mau tahu lengkapnya silakang tebus tabloit Otomotif gan.
Skutik Yamaha Pakai Livery Monster Energy Yamaha MotoGP, Ada Kesan Misterius
Otomania.com - Seiring berubahnya livery tim Yamaha MotoGP setiap tahunnya, tentu berpengaruh dengan dunia modifikasi. Seperti keluarga skutik Yamaha seperti XMAX, NMAX, Aerox, Lexi dan FreeGo yang dimodif ala tim Yamaha MotoGP 2019. Livery yang didominasi warna hitam dan biru itu pun kini menempel pada jajaran skuter matik tadi.
Instagram/@julaksendiedesign Modifikasi digital Yamaha FreeGO dengan Livery Monster Energy Yamaha MotoGP. Tampilannya pun jadi terlihat lebih seram dan terkesan misterius. Baca Juga : Kalau Toyota Jual Mobil Dengan Livery Tim Balap TTI, Tertarik?
Selain itu, ada juga logo minuman energi Monster Energy yang memang menjadi sponsor utama tim Yamaha MotoGP. Logo ini menempel pada pipi dan sepatbor depan dari keempat skutik tadi. Instagram/@julaksendiedesign Modifikasi digital Yamaha NMAX dengan Livery Monster Energy Yamaha MotoGP.
Ada juga beberapa nama brand lain yang menempel di bodinya seperti Eneos dan Yamalube.