Penjualan Nmax Vs Pcx 2021
Penjualan Nmax Vs Pcx 2021. Terlebih lagi power mesin yang ditawarkan skuter preimum itu jauh lebih besar dibandingkan dengan motor matic biasa. Maka tidak ada salahnya apabila anda melihat terlebih dahulu perbandingan NMAX dan PCX. Dimana pada kesempatan hari ini, Ujikokoh.com akan membahas perbandingan kedua motor skuter premium tersebut. Selain melakukan perbandingan pada spesifikasi kedua motor tersebut, kami juga akan memberikan beberapa perbandingan pada bagian harga dan angka penjualan kedua motor tersebut seperti yang sudah kami beritahukan diatas. berikut ini adalah beberapa perbandingan Yamaha NMAX dan Honda PCX yang bisa anda lihat secara lengkap. Jika dilihat dari sisi desain, kedua motor tersebut sudah tampak sangat berbeda.
Dimana motor Yamaha NMAX memiliki headlamp jauh lebih kecil dibandingkan dengan Honda PCX. Hal tersebut juga bisa menjadi salah satu bahan pertimbangan anda sebelum memutuskan untuk pilih Yamaha NMAX atau Honda PCX. Karena dari sisi angka penjualan saja jauh lebih tinggi Yamaha NMAX dibandingkan dengan Honda PCX. Kemudian kalau dilihat dari sisi fiturnya, kedua motor tersebut memiliki fitur yang kurang lebih sama.
Duel Sengit PCX 160 Vs Nmax 155 Connected ABS, Siapa yang Menang?
Pasar skutik bongsor di Indonesia tengah diramaikan dua merek yakni All New PCX 160 dan Yamaha Nmax 155 Connected ABS. Selain itu, Nmax sudah dibekali kunci keyless, kemudian sokbreker belakang model tabung yang bisa disetel preload-nya 2 level, dan rem ABS dual Channel. Selain satu buah helm full face, sisa space di bagasi Nmax bisa untuk menaruh sarung tangan, jaket, maupun mantel. Karakter seperti itu didapat berkat penggunaan teknologi katup variabel VVA (Variable Valve Actuation) yang bisa menjaga tenaga mesin tetap optimal di setiap rentang rpm.
Asyiknya lagi, saat dipacu, motor baru All New PCX tipe ABS kelir putih yang dijajal detikOto ini minim getaran. Hanya saja PCX 160 belum memakai shock tabung seperti di Honda ADV dan kompetitornya yang bisa membuat tampilan lebih gagah.
Namun memang saat dipakai, karakter suspensi belakang PCX 160 cukup terasa di pinggang ketika melibas jalan berlubang. Metode yang sama digunakan dengan Honda PCX 160, tapi dalam catatan panel instrumen rata-rata 31,5 km/liter, sedikit lebih unggul dari Nmax ya.
Ini Rapor Penjualan NMAX Setelah Kedatangan All New PCX 150
Ini Rapor Penjualan NMAX Setelah Kedatangan All New PCX 150. Bagaimana ya kira-kira nasib NMAX, setelah All New PCX sudah….
MOTOR Plus Award 2021, Yamaha NMAX vs Honda PCX 160 Mana yang Pengeluarannya Paling Sedikit Per Tahun?
MOTOR Plus-online.com - MOTOR Plus Award (MPA) 2021 digelar secara live di Facebook MOTOR Plus Online pada sore hari ini (30/9/2021) pukul 16.00 WIB. Yaitu Best Resale Value, Best Buy, dan Best Total Cost of Ownership (TCO).
Kategori Best Total Cost of Ownership berguna untuk mencari pengeluaran terendah setiap tahunnya. Pengeluaran yang dimaksud adalah biaya bensin, servis bulanan, sampai pengeluaran Pajak Kendaraan Bermotor (PKB).
Nah di antara para nominasi kategori TCO, ada motor Yamaha NMAX dan Honda PCX 160 di kelas Matic Medium High. Mungkin ada brother yang masih bingung pengin meminang di antara kedua motor ini.
Dari perhitungan yang dilakukan MOTOR Plus, keduanya memiliki selisih yang tidak terlalu jauh. Baca Juga: Pengumuman Pemenang MOTOR Plus Award 2021, Live Streaming Facebook di Link Ini.
YIMM Pastikan Kehadiran PCX 160 Tak Gembosi NMax
Skutik medium ini disinyalir sebagai pengganjal langkah Nmax 155.Kendati demikian, Antonius Widiantoro, Manager of Public Relations Yamaha Indonesia, mengaku tak khawatir dengan penjualan Nmax 155 pasca kemunculan PCX 160.Menurutnya, Nmax sudah menjadi pionir dalam tren matik besar di Tanah Air, walaupun pesaingnya sudah lebih dulu mengeluarkan produk serupa. Membulatkan ke 160cc itu tidak rasional," kata Anton, di Bogor, Rabu (17/3/2021).PCX 160 memang merupakan pembulatan.
Artinya, tidak begitu jauh dengan Nmax terbaru milik Yamaha.Kendati demikian, Anton mengklaim bahwa Nmax sudah terbukti keunggulannya dan telah diterima di masyarakat. "Intinya dengan ada berbagai produk, konsumen punya banyak pilihan. Jadi sah-sah saja (mengeluarkan produk serupa)," tambahnya.Ia berharapa konsumen bisa memilih sesuai kebutuhan dan fitur-fitur yang memang berguna bagi mereka. Nmax juga disematkan fitur koneksi dan sistem kontrol yang tidak dimiliki oleh kompetitornya.
Yamaha Nmax 155 2021 dan Honda PCX 160 2021 Kompak Naik Harga, Mana Yang Baiknya Dipilih?
Baca juga : Lawan Semakin Tangguh, Ini Ragam Jurus Sakti Yamaha Nmax 155 2021 Untuk Hadapi Honda PCX 160 2021. PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) menaikkan harga jual skutiknya tersebut sebesar Rp 100 ribu untuk semua tipe.
Kini keduanya pun telah hadir dengan model terbaru, Yamaha Nmax 155 generasi terakhir muncul akhir tahun 2019 lalu. Penampilannya memiliki garis-garis bodi yang tegas, tampak muka agresif namun sosoknya nampak lebar jika dilihat dari belakang. Kesan elegan justru sangat kuat pada sosok Honda PCX 160, yang memang sudah melekat sejak pertama kali muncul tahun 2010 lalu.
Seperti yang disebutkan, selain hanya beda pada sistem pengereman, fitur antara tipe CBS dan ABS relatif sama. Kunci Smart Key System sudah tersedia untuk seluruh tipe, begitu pula dengan Honda Selectable Torque Control.
Namun karakter tenaga tenaganya kini berbalik, Honda PCX 160 lebih kuat pada akselerasi putaran rendah sehingga cocok untuk stop & go.
Penjualan PCX Kalahkan Nmax? Lihat Data 30 Motor Terlaris di Tahun 2019
Ko bisa tahu penjualan Nmax kalah dari PCX di tahun 2019? Yupz, memang benar data AISI sekarang sudah gak bisa kita dapatkan lagi, tapi info data penjualan dari luar negeri sepertinya lebih menarik kita simak. Dan sekali lagi, di luar negeri sana penjualan PCX bisa lebih laris dari Nmax.
Bahkan salah satu produk Honda yaitu Forza menjadi skutik paling laris di tahun kemarin. Menurut situs berita Autoactu.com, selama tahun 2019 kemarin angka penjualan sepeda motor di negaranya Fabio Quartararo tersebut mencapai 126.397 unit.
Di tahun 2019 kemarin, motor yang paling laris adalah Honda Forza 125cc dengan angka penjualan mencapai 6 751 unit,sedikit lebih unggul dari pesaingnya yaitu Yamaha Xmax 125 yang hanya 6 426 unit. Untuk lebih detailnya bisa lihat pada tabel berikut ini :. Dari data diatas juga kita bisa ketahui fakta jika Moge street naked bke dikelas Mid level seperti Yamaha MT-07 dan juga Kawasaki Z650 bisa masuk posisi 5 besar motor terlaris di Prancis. Kemungkinan karena memang bandrolnya lebih terjangkau dibanding sport atau Superbike.
Tapi itu adalah data penjualan di negeri orang, kita tentu penasaran dengan data penjualan di negeri sendiri, kenapa kok akses infonya dibatasi ya?
Mau Bertanya Alasan Kenapa Kalian Pilih Beli Yamaha Nmax Daripada Honda Pcx?
Kalo sebelah untungnya pas jual kembali harganya masih jauh lebih tinggi dari yg sini.. gak cuma model ini aja sih, kayaknya d smua model klo dari yg sebelah hrga jualnya gak anjlok banget – Amirudin. Sorry jadi curhat, biar si ts ada bahan bacaan aja & gw jg lgi gabut pagi² – Kirk.
Karena pcx modelnya bapack-bapack sekali , kalau di daerah saya CIMAHI kebanyakan yang pake bapak-bapak ASN 🤣 – Arafa. Buat yg paham jalur bandar Batang jateng, menuju Dieng itu kan jalannya nanjak terus, trus pulangnya muter lewat jalur wonosobo,temanggung sampai weleri itu pake Nmax mantap banget dan gak pernah mampir ke pom buat isi bensin. Sebenarnya untuk kelebihan masih unggul PCX..tp saya memilih Nmax karena CVT lebih kuat dari PCX… – Farida.
dan kini pun sebelah ikutan dual disk brake.. 4 klep juga mbah.. walau abs nya masih single canel – Putra. Wktu itu ada isu bnyak buyer PCX yg ngeluh gredek, jd aja beli Nmax 😁 – Nano.
Yg paling utama buat sy kenyamanan saat riding apalagi dalam wkt lama gak lelah dan selonjor tentunya 👌🏿😎 – Polee.