Shockbreaker Yamaha Nmax Harga
Shockbreaker Yamaha Nmax Harga. Mekanik Yamaha Kedoya Jakarta Barat, Agus Ridwan, juga mengklaim kalau penyetelannya cukup mudah. Caranya tinggal colok lubang yang ada pada sisi atas sokbreker pakai obeng plus, kemudian diputar. Buat Sobat yang menginginkan sokbreker All New NMAX ini untuk modifikasi, ternyata harganya cukup terjangkau. "Sepasang sokbreker All New Yamaha NMAX yang punya part number B6H-F2210-00, dibanderol Rp 1.290.000, atau satu buah Rp 645.000," ucap Marsiti bagian sparepart Yamaha Abadi Motor Jl. Baca Juga: Yamaha NMAX 2018 Harga Bekasnya Sangat Menggiurkan, Kondisi Mulus Seharga Mulai Rp 18 Jutaan. Karena sparepart ini tergolong komponen slow moving, sehingga kemungkinan besar sobat harus inden.
Beda Spesifikasi Ukuran Shock Belakang Yamaha NMAX Lama & Baru
Motor matic modern, terutama skuter premium seperti Yamaha NMAX, memiliki konstruksi suspensi yang dirancang khusus untuk mencapai kenyamanan berkendara maksimal. Shockbreaker pada sepeda motor, khususnya NMAX 155, biasanya dilengkapi dengan tabung berisi minyak khusus yang memungkinkan setelan preload dapat diatur sesuai kebutuhan pengendara.
Dengan mengatur preload pada shockbreaker, pengendara dapat menyesuaikan tinggi ground clearance dan tingkat keempukan suspensi. Shockbreaker Racing Boy RCB MB-2 Series memiliki performa yang baik untuk kebutuhan balap atau melibas sirkuit.
Mengingat Yamaha NMAX telah menjadi salah satu skuter paling populer, tidak mengherankan jika ada banyak produk KW (kloningan) yang beredar di pasar. Bagian penting dari kenyamanan berkendara adalah shock belakang nmax yang dirancang dengan presisi oleh Yamaha Indonesia Motor Manufacturing.
Namun, bagi pecinta modifikasi motor atau mereka yang ingin meningkatkan kenyamanan berkendara, pertimbangan untuk mengganti ukuran shock belakang sering muncul.
5 Pilihan Shock Belakang NMAX Terbaik, Versi Aftermarket
Seakan tak mau ketinggalan, perusahaan yang berasal dari Swedia ini langsung membuatkan shock belakang khusus untuk motor Yamaha NMAX. Produsen aksesoris dan parts racing asal Indonesia juga tak mau ketinggalan, hadir dengan nama KTC Extreme. Shockbreaker buatan KTC ini tak bisa dipandang sebelah mata, karena ketiga fitur tadi memang mampu meningkatkan performa berkendara.
Seakan tak mau kehilangan moment, Racing Boy (RCB) yang berasal dari negara Malaysia ini juga membuat pilihan sok yamaha nmax kian beragam. “RCB model tabung ini sudah kita bekali dengan 2 setingan, yakni Preload dan rebound adjuster yang bisa menyesuaikan kebutuhan si rider,” ungkap Rio Tan dari PT.
Setelah mengetahui seluruh pembahasan di atas, shock belakang Nmax terbaik apa yang tertarik untuk kamu punya? Hal ini menyebabkan ground clearance Nmax terbaru jadi pendek, sehingga potensi bodi bawah bersinggungan dengan aspal lebih tinggi ketika berkendara berboncengan.
Ngetes Shock Ohlins Yamaha NMax, Harga Gak Bohong!
Yamaha NMax yang pake shock Ohlins tersebut merupakan milik customer nya Ihsan Motoshop, sang owner datang ketika KBY sedang proses pemasangan Fog Lamp Cree untuk Yamaha NMax.. Lama mikir mikir tes gak tes gak, akhirnya setelah mendapatkan lampu hijau dari si empunya, KBY tes deh shock Ohlins Yamaha NMax tersebut di jalan raya.. Sebelumnya, menurut info pemilik, settingan kekerasannya diset dua klik dari paling empuk.. Yang ngeri itu adalah performa di jalan buruk, dengan menggunakan shock YSS G Plus di set ke yang paling empuk pun KBY masih agak meringis, nah di atas Yamaha NMax yang menggunakan shock ohlins ini KBY pun siap siap meringis, pikir KBY ah kalau dijalan beginian paling mirip mirip.. And..Avadakedavra eh abakadra, deb deb deb.. jalan gerinjul tersebut dilalui dengan mantap!
Hanya sedikit ayunan yang terasa, lah kemana jalan jelek itu, pindah tempat kah? Gak puas dan gak percaya akan performa shock ohlins Yamaha NMax ini, KBY ulangi sekali lagi, masih sama, hanya ayunan suspensi tanpa goncangan berarti yang terasa lads..Masih belum percaya, kali ini pelan pelan, lalu kencang, ah sudah lah nyerah.. Sekarang mencoba menikung cepat, wah mantap tenan lads.. harga emang gak bohong, kampret tenan iki Ohlins, bikin shock breaker kok ya bisa kaya begini enaknya.. rasanya pengen copot si YSS tuh, terus pungut lagi lah, sayang dong wkwkkww.. Well lads,finally KBY bisa merasakan sendiri performa shock ohlins Yamaha NMax milik masbro yang ogah disebut namanya, ternyata performa suspensi dari nama beken sedunia ini bukan omong kosong, gak cuma jual nama tapi memberikan bukti sahih berupa performa nyata di atas jalan.. Kalaupun ada kekurangan dari shock ohlins ini yaitu, harganya yang gak murah hehehe.. tinggal dipikir pikir aja sih apakah worthy menebus shock seharga Rp.6.7 juta ini untuk motor kesayangan..
Shock Ohlins Yamaha NMax dengan Tabung Atas, Harganya Lebih Murah!
Suspensi belakang aftermarket peruntukan Yamaha NMax, beredar bak kacang goreng di pasaran. Dia hadir sebagai opsi untuk All New Yamaha NMax, yang belum lama ini meluncur di negeri Gajah Putih.
"Travelnya berbeda dan menggunakan spring yang lembut," kata Eddy Saputra, Direktur PT Madani Sentra Multi Jasa kepada OTO, Selasa (21/4). Mengenai jenis spring, model baru ini tampak memakai per linear, artinya memiliki jarak antar per sama dari atas ke bawah. Dari perbincangan kami dengan pihak Ohlins Indonesia, itu terjadi lantaran adanya pandemi corona.
Strateginya harus kami duluan, karena market Ohlins paling gede itu di sini (Indonesia). Ketika kami tilik, Yamaha Thailand mematok harga pasaran 18.450 Baht atau nyaris Rp 8,8 juta. Kendati begitu, konsumen sepertinya harus berebut karena Ohlins Indonesia berencana memasukkan hanya 100 set per bulan.
Bengkel Spesialis Servis Sokbreker, Yamaha NMAX Kena Rp 80 ribu
Otoseken.id - Gejala shockbreaker rusak, biasanya terdapat kebocoran, entah disebabkan oleh seal yang bocor atau as sudah baret. Jika shockbreaker rusak, baik depan atau belakang, tentu akan mengurangi kenyamanan. Efeknya macam-macam, saat melewati jalan bergelombang shockbreaker jadi ngebuang atau terlalu mantul karena rebound tidak main. Nama bengkelnya Prima Shockbreaker, lokasinya di Jalan Raya Bogor No 54, Cibubur, Jakarta Timur. Pemilik bengkel, Ali mengatakan, untuk servis shockbreaker depan jenis motor bebek atau matik dibanderol Rp 80 ribu. Servis shockbreaker di Prima akan diberikan garansi selama dua bulan dengan syarat nota jangan sampai hilang.
Bagi yang shockbreaker motornya rusak, bisa konsultasi ke Ali, pemilik bengkel Prima dengan menghubungi 082138191233.
Biaya Servis Motor Yamaha di Bengkel Resmi, Simpan Sebagai Referensi
Archives Archives Select Month December 2023 (82) November 2023 (187) October 2023 (211) September 2023 (203) August 2023 (243) July 2023 (204) June 2023 (162) May 2023 (185) April 2023 (162) March 2023 (187) February 2023 (161) January 2023 (153) December 2022 (165) November 2022 (137) October 2022 (130) September 2022 (128) August 2022 (178) July 2022 (149) June 2022 (119) May 2022 (111) April 2022 (161) March 2022 (169) February 2022 (122) January 2022 (129) December 2021 (140) November 2021 (197) October 2021 (169) September 2021 (166) August 2021 (185) July 2021 (155) June 2021 (196) May 2021 (145) April 2021 (181) March 2021 (188) February 2021 (153) January 2021 (145) December 2020 (142) November 2020 (169) October 2020 (167) September 2020 (179) August 2020 (153) July 2020 (195) June 2020 (153) May 2020 (135) April 2020 (187) March 2020 (211) February 2020 (173) January 2020 (175) December 2019 (153) November 2019 (185) October 2019 (188) September 2019 (166) August 2019 (197) July 2019 (244) June 2019 (161) May 2019 (220) April 2019 (194) March 2019 (171) February 2019 (160) January 2019 (192) December 2018 (83) November 2018 (188) October 2018 (187) September 2018 (179) August 2018 (209) July 2018 (178) June 2018 (162) May 2018 (173) April 2018 (189) March 2018 (187) February 2018 (136) January 2018 (200) December 2017 (125) November 2017 (185) October 2017 (148) September 2017 (132) August 2017 (161) July 2017 (106) June 2017 (102) May 2017 (120) April 2017 (123) March 2017 (130) February 2017 (241) January 2017 (245) December 2016 (85) November 2016 (51) October 2016 (33) September 2016 (14) August 2016 (40) July 2016 (22) June 2016 (34) May 2016 (17) April 2016 (27) March 2016 (41) February 2016 (42) January 2016 (43) December 2015 (43) November 2015 (45) October 2015 (99) September 2015 (101) August 2015 (117) July 2015 (100) June 2015 (77) May 2015 (19) April 2015 (55) March 2015 (103) February 2015 (77) January 2015 (81) December 2014 (62) November 2014 (50) October 2014 (46) September 2014 (74) August 2014 (94) July 2014 (84) June 2014 (97) May 2014 (106) April 2014 (102) March 2014 (21) February 2014 (11) January 2014 (1). Carmudi.co.id adalah situs jual beli mobil dan motor yang memberikan penawaran terbaik di Indonesia.
Wuih, Segini Harga Sokbreker Tabung Yamaha All New NMAX 155 2020, Bisa Disetel Kekerasannya
MOTOR Plus-online.com - Tampilan Yamaha All New NMAX 155 2020 terbaru, memang bikin kepincut banyak orang. Selain bodinya yang sporty, area kaki-kakinya tetap gambot seperti Yamaha NMAX sebelumnya.
Rupanya biar bentuknya mirip dengan versi lawas, ada perbedaan mendasar dari sokbreker belakang Yamaha NMAX terbaru. Baca Juga: Inspirasi Modifikasi Digital Custom Competition All New Yamaha NMAX 155, Ada Livery Legenda!
Baca Juga: Langsung Jadi Incaran, Harga Yamaha NMAX Bekas Turun, Pembeli Banyak Cari Tahun Rakitan 2016-2017. "Ada dua pilihan settingan atau jenis rebound yang bisa disesuaikan dengan kebutuhan," ucap M. Abidin, GM After Sales and Motorsport PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM). Valentino Rossi Sampai Lama Mikir, Ini Jawaban 29 Pembalap Hingga Legenda.